News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Pihak Ultras Gresik Sesalkan Kerusuhan Suporternya dengan Aparat Kepolisian yang Berujung Tembakan Gas Air Mata

Pihak Ultras Gresik sangat menyesalkan terjadinya aksi kerusuhan antara massa Suporter Ultras dengan aparat kepolisian hingga berujung penembakan gas air mata
Senin, 20 November 2023 - 15:42 WIB
kerusuhan suporter dengan aparat kepolisian di Stadion Joko Samudro
Sumber :
  • tim tvone - habib

Gresik, tvOnenews.com - Pihak Ultras Gresik sangat menyesalkan terjadinya aksi kerusuhan antara massa Suporter Ultras dengan aparat kepolisian hingga berujung penembakan gas air mata ke arah massa Suporter Ultras, usai berakhirnya pertandingan tim Gresik United kontra Deltras FC Sidoarjo di Stadion Gelora Joko Samudro pada Minggu( 19/11) kemarin.

Sekjen Ultras Gresik, Abdul Wahab, setelah mengunjungi korban luka di Rumah Sakit Semen Gresik mengatakan, jika pihaknya sangat menyesalkan terjadinya kerusuhan yang melibatkan oknum suporter Ultrasmania dengan aparat kepolisian hingga menimbulkan jatuhnya korban luka.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Menurut Gus Wahab, panggilan akrab Sekjen Ultras, kericuhan terjadi diduga akibat kekecewaan para suporter atas kekalahan tim kesayangannya Gresik United saat menjamu Deltras Sidoarjo dengan skor 1- 2.

Masih menurut Gus Wahab, karena kecewa massa suporter berniat untuk melakukan protes terhadap manajemen Gresik United, namun sayangnya aksinya dihalang- halangi oleh petugas kepolisian yang sedang melakukan pengamanan, hingga akhirnya terjadilah kerusuhan.

"Aksi dipicu kekecewaan suporter terhadap hasil pertandingan," ujar Gus Wahab.

Sementara itu, terkait terjadinya kerusuhan ini, Kapolres Gresik, AKBP Adhitya Panji Anom, mengatakan jika penembakan gas air mata sudah sesuai prosedur untuk membubarkan massa yang anarkis. Penembakan gas air mata dilakukan di luar Stadion.

Menurut Kapolres Gresik, sebelumnya pihak kepolisian sudah berupaya menghindari gesekan dengan massa suporter Ultras dengan memilih bertahan sekitar satu jam, untuk meredam aksi massa yang anarkis. Namun karena massa Ultras yang semakin tidak terkendali dan puncaknya terjadilah aksi pelemparan bus rombongan pemain Deltras Sidoarjo. Untuk mencegah kerusuhan semakin meluas, aparat kepolisian akhirnya membubarkan massa suporter dengan menggunakan gas air mata.

"Aksi penembakan gas air mata di luar Stadion telah sesuai prosedur pembubaran massa," jelasnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Seperti dikabarkan sebelumnya, ratusan massa oknum suporter Ultras Gresik terlibat bentrokan dengan aparat kepolisian. Akibatnya sebanyak 7 orang suporter Ultras dan 10 anggota kepolisian mengalami luka dan dilarikan ke sejumlah rumah sakit yakni RS Semen Gresik, RS Petrokimia Gresik dan RS Ibnu Sina Gresik.

Usai menjalani perawatan medis, ketujuh suporter akhirnya diperbolehkan pulang. Sementara sebanyak 5 orang petugas kepolisian yang mengalami luka hingga saat ini masih menjalani perawatan medis dirumah sakit. (mhb/hen)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT