News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Nyamar Jadi Driver Ojol, Densus 88 Berhasil Amankan Terduga Teroris di Surabaya

Tim Densus 88 mengamankan satu orang terduga teroris berinisial AB (52). Ia diamankan saat order ojek online, namun yang datang menjemput justru anggota densus yang menyamar jadi driver ojol.
Minggu, 4 Juni 2023 - 10:10 WIB
Densus 88 Berhasil Amankan Terduga Teroris di Surabaya
Sumber :
  • tvOne - zainal azkhari

Surabaya, tvOnenews.com – Ada kisah unik dari penangkapan terduga teroris di Kalimas Madya III, Kecamatan Pabean Cantian, Surabaya pada Jumat (2/6).

Tim Densus 88 mengamankan satu orang terduga teroris berinisial AB (52). Ia diamankan saat order ojek online, namun yang datang menjemput justru anggota densus yang menyamar jadi driver ojol.

Kakak AB, Umar Said menceritakan proses penangkapan tersebut. Awalnya, sekitar pukul 8 pagi, adiknya hendak pergi ke pondok pesantren menengok anaknya. AB kemudian memesan ojek online (ojol).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“(AB) naik gojek, saya curiga gojek itu intel,” ujarnya.

Ketika naik ojol di depan rumah, tepat hendak belok keluar gang, AB pun ditangkap. Mereka yang menangkap AB mengatakan kepada Umar bahwa mereka dari Mabes Polri.

“Terakhir waktu mau pulang bilang, tak bawa ke Jakarta, dimana, di Mabes (Polri),” katanya.

Setelah proses penangkapan AB dilakukan, Densus datang ke rumah AB di Jalan Kalimas Madya Gang III nomor 19 pukul 0945. Umar tak menyebut berapa jumlah petugas tersebut.

“Pertama itu tiga orang, terus kelihatan saya lari, terus datang lagi dalam jumlah banyak, ada polisi perempuan tiga, ada yang bawa senjara,” jelas dia.

Tim Densus 88 kemudian menggeledah rumah AB. Mereka menggeledah dua kamar dan dua lemari.  Diketahui, petugas membawa sejumlah barang berupa buku-buku, dokumen hingga busur panah.

“43 biji dibawa, saya tanya, balik ta? mereka bilang, Insya’Allah Bah, ndak ngerti buku-buku apa yang dibawa, ada buku saya ada buku adik saya, ya kitab, lembaran -lembaran ndak tau apa, tak lihat lima biji,” terang Umar.

Kemudian, untuk busur panah, Umar menyebut panah yang diamankan itu milik anak AB. Panah itu merupakan tugas sekolah dari guru anak AB.

“Itu (busur) untuk anaknya sekolah disuruh gurunya,” pungkasnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sementara itu Mohamad Abri, ketua RT Kalimas Madya menjelaskan jika dirinya didatangi sejumlah polisi berpakaian preman bersenjata laras panjang diajak untuk turut serta menyaksikan dalam pengeledahan di rumah AB.

Berdasarkan pengamatan dan proses penggalian informasi selama dilibatkan oleh anggota kepolisian menyaksikan mekanisme penggeledahan tersebut, Abri menyebutkan, anggota kepolisian menyita sekitar 43 buku yang bertemakan jihad, negara Islam dan beberapa buku bacaan karangan Abu Bakar Ba’asyir.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
Meski AS Tarik Diri, IRENA Pastikan Tak Ganggu Komitmen Transisi Energi Asia Tenggara

Meski AS Tarik Diri, IRENA Pastikan Tak Ganggu Komitmen Transisi Energi Asia Tenggara

Rencana AS untuk keluar dari IRENA disebut tidak akan memengaruhi komitmen organisasi dalam mendorong transisi energi di kawasan Asia Tenggara dan negara berkembang lain.
Nostalgia Persija-Persib: 5 Gol Paling Ikonik di Derby Macan Kemayoran vs Maung Bandung yang Tak Lekang Waktu

Nostalgia Persija-Persib: 5 Gol Paling Ikonik di Derby Macan Kemayoran vs Maung Bandung yang Tak Lekang Waktu

Lebih dari sekadar penentu kemenangan, gol-gol tersebut adalah simbol kehormatan dan rekam jejak sejarah bagi kedua klub. Berikut lima gol paling legendaris yang akan selalu dikenang hingga kini.

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT