News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Potret Seorang Guru Honorer di Bangkalan, Madura, 16 Tahun Mengajar, Nyambi Jualan Sate di Pinggir Jalan

Yusron Hidayat, guru SDN Mlajah, Kabupaten Bangkalan, Madura, setiap pagi bertugas mengajar dengan menggunakan sepeda angin atau terkadang  naik sepeda motor
Rabu, 3 Mei 2023 - 09:32 WIB
seorang guru SD honorer, nyambi jualan sate
Sumber :
  • tim tvone - dimas farik

Bangkalan, tvOnenews.com - Yusron Hidayat, guru SDN Mlajah, Kabupaten Bangkalan, Madura, setiap pagi melaksanakan tugas mengajar dengan menggunakan sepeda angin atau terkadang naik sepeda motor. Yusron sebagai tenaga pendidik anak-anak sekolah dasar, sejak 16 tahun lalu. 

"Saya sudah mulai mengajar sejak lulus SMA, tahun 1997. Satu tahun saya berada di SDN Demangan 4, lalu pindah kesini (SDN Mlajah). Jadi sudah sekitar kurang lebih 16 tahun," katanya Yusron Hidayat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Yusron mengatakan meski sudah mengabdi belasan tahun di dunia pendidikan, namun ia masih berstatus sebagai tenaga harian lepas, atau guru honorer di bawah naungan Pemerintah Kabupatan Bangkalan.

"Status saya mas, masih tetap jadi guru honorer kepada Pemerintah Kabupaten Bangkalan," tuturnya.

guru honorer nyambi jual sate

Menjadi sebagai seorang guru bukan sekedar hal yang mudah untuk mendapatkan penghasilan. Namun harus memiliki jiwa pendidik kepada penerus bangsa. Sebagai profesi seorang guru harian lepas, Yusron mengaku penghasilan yang mereka dapat tidak mencukupi untuk memenuhi kebutuhan anak istrinya. Guna dapat penghasilan tambahan, ia melakukan pekerjaan lain dengan berjualan sate di pinggir Jalan Tengku Umar Kabupaten Bangkalan.

"Penghasilan untuk tahun ini sebagai guru honorer sudah bertambah sekitar 1 juta 200 rupiah, tapi untuk tahun-tahun sebelumnya di bawah satu juta mas. Tentu mas tidak cukup untuk kebutuhan keluarga sehingga jualan sate," ujarnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Ia menambahkan, pekerjaan sebagai pedagang kaki lima dilakukan usai pulang dari mengajar, pada sore hingga malam hari. Berjualan sate tersebut sudah ia lakukansejak masih sekolah SMA untuk membantu orang tuanya sebagai penjual sate.

"Saya berdagang sambil bantu orang tua, dilakukan sejak waktu SMA sampai sekarang menjadi guru. Jadi saya jadi guru juga jualan sate," imbuhnya. (fds/hen)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Michael Carrick memuji Kobbie Mainoo sebagai simbol regenerasi Manchester United (MU). Gelandang muda itu kembali bersinar dan masuk rencana kontrak baru klub.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pelatih timnas Indonesia John Herdman menegaskan keputusan para pemain diaspora bermain di kompetisi domestik tidak dipandang sebagai hal negatif.
Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya mengungkap selebgram Lula Lahfah, pacar Reza Arap ditemukan meninggal dunia di apartemen di Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Akun instagram milik selebgram sekaligus artis Lula Lahfah diserbu netizen usai kekasih dari Reza Arap itu dikabarkan meninggal dunia.
Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola mengakui Arsenal sebagai tim terbaik dunia saat ini. Manchester City menghadapi tantangan berat mengejar puncak klasemen Liga Inggris musim ini.

Trending

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Akun instagram milik selebgram sekaligus artis Lula Lahfah diserbu netizen usai kekasih dari Reza Arap itu dikabarkan meninggal dunia.
Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya mengungkap selebgram Lula Lahfah, pacar Reza Arap ditemukan meninggal dunia di apartemen di Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola mengakui Arsenal sebagai tim terbaik dunia saat ini. Manchester City menghadapi tantangan berat mengejar puncak klasemen Liga Inggris musim ini.
Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pelatih timnas Indonesia John Herdman menegaskan keputusan para pemain diaspora bermain di kompetisi domestik tidak dipandang sebagai hal negatif.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

John Herdman mulai menyusun kerangka Timnas Indonesia jelang Piala AFF 2026. Tiga pemain keturunan di Liga 1 disebut bisa menjadi opsi naturalisasi buat Garuda.
Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Rangkuman Top 3 Bola hari ini: rumor Jesse Lingard ke Persib, peluang jadi pemain termahal Liga 1, dan kebangkitan Al Nassr.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT