News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

PT INKA Grup Ekspor 262 Unit Gerbong Barang ke New Zealand

PT INKA Madiun kembali mengekspor gerbong kereta buatan anak negeri ke luar negeri. Kali ini INKA group mengirimkan gerbong kereta barang ke New Zealand
Kamis, 23 Februari 2023 - 17:16 WIB
PT INKA Grup Ekspor 262 Unit Gerbong Barang ke New Zealand
Sumber :
  • tvOne - mifktakhul erfan

Madiun, tvOnenews.com – PT INKA (Persero) Madiun kembali mengekspor gerbong kereta buatan anak negeri ke luar negeri. Kali ini INKA group mengirimkan gerbong kereta barang ke New Zealand, Kamis (23/2).

Dalam proyek ini, Direktur Utama PT INKA Madiun Eko Purwanto, mengaku mendapat tender  memproduksi 262 unit gerbong kereta barang ke Kiwi Rail di New Zealand dalam 2 kali pengiriman. Pengiriman pertama (Batch-1) sebanyak 133 unit gerbong barang bertipe Container Flat Top (CFT) wagon.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“133 unit gerbong barang ini adalah bagian dari proyek 262 unit gerbong yang diperoleh dari perusahaan Australia yakni UGL di Januari 2021. Sedangkan 2 unit prototype dari proyek ini telah dikirim pada Desember 2021 lalu dan telah selesai tahap tes dinamis oleh UGL dan KiwiRail pada pertengahan 2022,” jelas Direktur Utama  PT INKA (Persero) Eko Purwanto.

Eko menambahkan, selain 262 unit gerbong kereta barang, PT INKA Grup juga memperoleh kontrak dari UGL untuk pengadaan 450 wagon pada bulan September 2022 dan juga kontrak 50 platform/under frame lokomotif pada November 2021 lalu.

“Kami tentunya bangga terkait hubungan dengan UGL yang membuktikan kemampuan INKA untuk bersaing dikancah global dan berharap kerjasama ini bisa berkesinambungan mengingat masih terbukanya kebutuhan sarana di sana,” pungkas Eko.

Sementara itu, Direktur Program Rollingstock Procurement KiwiRail, Chrissy Farago mengatakan bahwa gerbong-gerbong baru ini akan menggantikan gerbong barang yang lama sebagai bentuk program modernisasi operasional armada KiwiRail.

"Kami telah selesai melakukan tahap pengujian terhadap kualitas gerbong buatan INKA, gerbong-gerbong baru ini nantinya akan langsung ditempatkan dan digunakan untuk angkutan kayu sebagai salah satu pelayanan KiwiRail untuk industri kehutanan New Zealand,” jelas Chrissy Farago.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sementara itu, dikesempatan yang sama, Manajer Pengadaan Rollingstock, Capital Projects & Asset Development KiwiRail Amy Chen menyampaikan bahwa sebelum membeli, pihaknya telah mengunjungi PT INKA (Persero) dan mengapresiasi kualitasnya.

"Untuk bagian manufaktur, ini (INKA) adalah pemasok kedua yang kami miliki. Jadi kualitasnya sangat bagus. Rekan saya, Stan dan saya sudah beberapa kali berkunjung. Kami telah meninjau kualitas produksinya," ungkap Amy Chen.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT