Bandung, tvOnenews.com - Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Jawa Barat dipastikan memiliki daerah yang akan berlangsung melawan kotak kosong yakni di Kabupaten Ciamis.
KPU Daerah Jawa Barat mengungkapkan dari 27 Kabupaten kota di Jabar hanya Ciamis yang memiliki calon tunggal di pilkada serentak 2024.
Load more