01:24
Bocah di Bawah Umur Nekat Bawa Kabur Kotak Amal Masjid
Aksi pencurian kotak amal di Masjid At-Taqwa, kawasan Simokerto, Surabaya, Jawa Timur, menjadi viral setelah terekam jelas kamera CCTV. Pelaku diketahui seorang bocah berinisial IA berusia 12 tahun.