News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Tak Berkutik, Polisi Gadungan Ditangkap Polisi Beneran | tvOne

Kamis, 28 Januari 2021 - 20:00 WIB
  • Reporter :

Brebes, Jawa tengah – Seorang Polisi gadungan tak berkutik saat diringkus petugas Resmob Satreskrim Polres Brebes. Lelaki bernama Khaerul yang berusia 20 tahun itu kerap menyamar sebagai polisi dan menghentikan pengendara motor di jalan. Bersama dua rekannya, Khaerul kemudian merampas telepon genggam milik korban.

Khaerul diringkus oleh polisi resmi di rumahnya di Desa Kali Rahayu, Kecamatan Losari, Kabupaten Cirebon.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dia adalah pelaku perampasan hp korban yang tengah melintas di jalan raya.

Modus tersangka yaitu berpura-pura menjadi anggota polisi bersama dua anggota komplotannya. Mereka menyetop pengendara di jalan raya dengan modus razia lalu lintas.

Ketika korban berhenti, mereka diminta menyerahkan telepon genggamnya sebagai barang bukti.

Kepala Unit 1 Satreskrim Polres Brebes, AIPTU Titok Ambar Pramono mengungkapkan, tersangka telah beraksi belasan kali di wilayah hukum Polres Cirebon.

“Modusnya dengan menghentikan motor terus mengaku sebagai anggota polisi dan setelah itu melakukan perampasan handphone. Di Brebes sudah ada 16 tkp (tempat kejadian perkara). Dua orang lagi yang masih DPO (Daftar Pencarian Orang) sedang dikejar,” kata Titok.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dari tangan tersangka polisi menyita sejumlah barang bukti berupa ponsel yang merupakan hasil kejahatannya. Dia kemudian digelandang ke Mapolres Brebes untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya. (act)

Lihat juga: TIPUDAYA BURUH BANGUNAN BERSERAGAM TNI KE 4 ORANG JANDA, BERAKHIR DITANGAN POLISI

Berita Terkait

Topik Terkait

Jangan Lewatkan

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Timnas Uzbekistan memperbesar peluang untuk mendampingi Jepang lolos ke babak delapan besar Piala Asia Futsal 2026 dari Grup C.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
Tips Cepat Atasi Kulit Gatal Setelah Kehujanan

Tips Cepat Atasi Kulit Gatal Setelah Kehujanan

Berikut tipsnya, ketika kulit gatal setelah kehujanan.
ADVERTISEMENT