Suporter Jepang Bikin Nazar jika Sandy Walsh Jadi Gabung Klub J-League, Statusnya di Timnas Indonesia Jadi Alasan
- AFC
Statusnya sebagai pemain Timnas Indonesia dan bermain secara reguler di Belgia selama kariernya membuat antusias sang suporter Urawa Reds.

- AFC
“Seorang perwakilan Indonesia yang bermain secara reguler di Liga Belgia selama bertahun-tahun. Namun demikian, kisah seperti ini biasanya hanya rumor atau kabar bohong, dan mereka berakhir di tim lain atau disimpan,” tambahnya.
Jika Sandy Walsh benar bergabung dengan Urawa Reds, sang suporter berjanji untuk segera memakan masakan Indonesia.
“Jika Sandy datang, saya pikir saya akan pergi ke [restoran Jepang] Paradise untuk memakan masakan Indonesia untuk pertama kalinya sejak lama,” pungkasnya. (rda)
Load more