Pasalnya, Liga Champions AFC dan liga-liga domestik sedang menghapus kuota Asia dan secara bertahap memperluas kuota pemain asing.
Situasi ini tentu menjadi angin segar bagi pemain Timnas Indonesia yang ingin berkarier di Liga Korea Selatan.
Sejauh ini, hanya Pratama Arhan yang berkarier di Liga Korea Selatan bersama Suwon FC sejak bergabung pada musim 2024.
Lantas, siapa saja pemain Timnas Indonesia yang layak menyusul Pratama Arhan bermain di Liga Korea Selatan? Berikut daftarnya.
1. Rizky Ridho
Rizky Ridho terus didorong oleh suporter Timnas Indonesia untuk abroad agar kemampuannya sebagai bek terus mengalami peningkatan.
Load more