News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Union Terkam Freiburg, Leverkusen Amankan Tempat di Liga Champions

Freiburg kebobolan tiga gol pada babak pertama yang membuat mereka akhirnya kalah 1-4 di kandang sendiri melawan Union Berlin, sebaliknya Bayer Leverkusen mengamankan tempat Liga Champions dengan menduduki urutan ketiga setelah menang 4-2 melawan tuan rumah Hoffenheim.
Minggu, 8 Mei 2022 - 03:02 WIB
Hasil Bundesliga: Union terkam Freiburg, Leverkusen ke Liga Champions
Sumber :
  • Antara

Jakarta, tvOne

Freiburg kebobolan tiga gol pada babak pertama yang membuat mereka akhirnya kalah 1-4 di kandang sendiri melawan Union Berlin, sebaliknya Bayer Leverkusen mengamankan tempat Liga Champions dengan menduduki urutan ketiga setelah menang 4-2 melawan tuan rumah Hoffenheim.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tiga gol Union yang dibuat Grischa Proemel, Christopher Trimmel dan Sheraldo Becker mengejutkan penonton tuan rumah yang terlanjur berharap merayakan kelolosan pertama mereka ke Liga Champions setelah melewati musim yang luar biasa.

Lucas Hoeler membalaskan satu gol pada menit ke-59, tetapi meskipun mendominasi selama setengah jam terakhir, Freiburg tidak bisa lagi menciptakan gol.

Tim tamu kemudian menjebol lagi gawang Freiburg pada menit terakhir melalui Andras Schaefer untuk mengamankan kompetisi Eropa musim depan, tetapi mereka harus menunggu apakah itu Liga Europa atau liga Conference Europa.

Leverkusen memastikan masuk Liga Champions musim depan setelah dua kali bangkit untuk menang 4-2 melawan Hoffenheim yang dua gol di antaranya dilesakkan penyerang Patrik Schick.

Moussa Diaby dan Lucas Alario juga mencetak gol saat Leverkusen memecahkan rekor golnya dalam satu musim Bundesliga dengan 78 gol. Mereka menempati peringkat ketiga dengan 61 poin.

Freiburg berada pada urutan keempat dengan 55 poin atau satu poin di atas RB Leipzig yang baru bertanding melawan Augsburg nanti malam, dan Union yang juga 54 poin pada urutan keenam untuk di jalur tempat Liga Europa.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Cologne yang juga berusaha masuk kompetisi Eropa musim ini, terjungkal di kandang sendiri setelah kalah 0-1 melawan WfL Wolfsburg akibat gol Yannick Gerhardt pada menit ke-43.

Tuan rumah Hertha Berlin juga tumbang di kandang sendiri setelah kalah 1-2 dari Mainz yang memperoleh gol dari Silvan Widmer pada menit 25 dan Stefan Bell pada menit 81, sedangkan satu gol tuan rumah dibuat Davie Selke dari titik penalti pada menit 45+5, demikian Reuters dan ESPN.

Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT