News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Janjikan Persebaya Gelar Juara, Dragan Djukanovic Akui Siap Tangani Bajul Ijo dan Puji Bonek sebagai Fenomena Langka Dunia

Nama Dragan Djukanovic mencuri perhatian setelah secara terbuka menyatakan ketertarikannya untuk mengisi kursi pelatih Persebaya Surabaya.
Selasa, 16 Desember 2025 - 20:08 WIB
Eks Pelatih PSIS asal Serbia, Dragan Djukanovic
Sumber :
  • Doc.Dragan Djukanovic

Dragan pun percaya diri mampu mewujudkan ambisi tersebut jika mendapat kepercayaan dari manajemen. Dengan nada bercanda yang sarat keseriusan, ia menyebut langkah awalnya adalah benar-benar datang dan bekerja langsung di Surabaya.

Pelatih Asal Serbia, Dragan Djukanovic
Pelatih Asal Serbia, Dragan Djukanovic
Sumber :
  • Doc.Dragan Djukanovic

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Apakah saya bisa membawa Persebaya juara. Tentu saja bisa, tetapi pertama-tama saya harus datang ke sana,” katanya sambil tersenyum.

Menilai kondisi skuad saat ini, Dragan menyebut Persebaya sebenarnya memiliki materi pemain yang cukup kompetitif. Namun, ia menyadari tim tersebut dibangun berdasarkan filosofi pelatih sebelumnya sehingga membutuhkan penyesuaian agar performanya bisa lebih optimal.

“Kualitas pemainnya ada, dengan beberapa koreksi dan tambahan selektif, hasil yang lebih baik pasti bisa diraih,” analisanya.

Meski realistis melihat jarak poin yang cukup jauh dari puncak klasemen, Dragan menekankan pentingnya tetap berjuang hingga akhir musim. Di saat yang sama, ia menilai proses membangun tim untuk musim depan harus dimulai sejak sekarang.

“Tim harus bertarung habis-habisan sampai akhir, tetapi pada saat yang sama mulai membangun fondasi untuk musim berikutnya,” jelasnya.

Ia menegaskan bahwa membentuk tim juara merupakan proses panjang yang tidak bisa dilakukan secara instan. Kesabaran, konsistensi, dan kerja kolektif menjadi kunci utama menuju kesuksesan.

Eks Pelatih PSIS, Dragan Dukanovic
Eks Pelatih PSIS, Dragan Dukanovic
Sumber :
  • Doc.Dragan Dukanovic

“Tidak ada yang terjadi dalam semalam, tetapi dengan orang-orang yang tepat di sekitar saya, saya yakin itu bisa dilakukan,” tambah Dragan.

Filosofi kepelatihan yang diusungnya pun terbilang jelas, yakni mengedepankan keberanian, pemahaman taktik, serta disiplin tinggi. Namun, menurutnya, semua itu tidak akan berarti tanpa semangat kebersamaan yang kuat di dalam tim.

“Untuk mencapai hal besar, Anda butuh keberanian, pengetahuan, dan disiplin, tetapi yang paling penting adalah semangat tim,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pernyataan penutup Dragan seolah menjadi sinyal kuat kesiapan dirinya untuk menyatu dengan gairah sepak bola Surabaya. Ia percaya, dengan dorongan luar biasa dari Bonek, Persebaya memiliki modal besar untuk menorehkan sejarah baru.

“Dengan angin besar di belakang mereka yang diberikan Bonek, segalanya bisa menjadi mungkin,” pungkasnya dengan nada optimistis.

Halaman Selanjutnya :
Klasemen
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -
background

Pekan ke-18

Waktu yang ditampilkan adalah WIB

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT