News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Flaneur

Tak ada yang ingin merawat kota Jakarta karena tak ada yang merasa memiliki. Semua hanya merasa singgah saja.
Senin, 7 Agustus 2023 - 09:12 WIB
Kolase Pojok KC - Wapemred tvonenews.com Ecep S Yasa, background kawasan Braga bandung.
Sumber :
  • tim tvonenews

Dari sepuluh kali digelar, lima kali saya mengikuti lomba lari jalan raya ini: dua kali full marathon dan tiga kali half marathon. Agaknya memori saya seperti ingin mengulang membaui aroma aroma kota. Wangi ruap kopi yang baru disangrai di deretan kedai kopi legendaris, harum roti bertabur keju saat baru diangkat dari pemanggang ketika melewati toko roti Sumber Hidangan hingga aroma aneka makanan dari pedagang kaki lima di sepanjang pedestrian Bandung.

(Kawasan Braga, Bandung, Jawa Barat)

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Saya seperti menziarahi apa yang dilakukan penyair besar Prancis Charles Baudelaire saat menemukan dirinya di tengah kerumunan warga kota di Paris pada abad 19.  Baudelaire mengenalkan istilah flaneur, seorang pejalan yang sangat antusias pada kehidupan kota. 

Seorang flaneur berjalan seperti tanpa tujuan. Ia hanya berjalan kaki keliling sudut sudut kota. Kehadirannya hanya untuk mengamati, mencecap, menikmati irama kehidupan kota. Bagi seorang flaneur, kehidupan kota adalah  kode kode yang harus dipecahkan. Ada makna pada setiap sudut jalan, pada wajah wajah warga yang ditemui, pada aktivitas urban sehari hari harinya.

Jika fleneur hanya dengan berjalan kaki, saya memilih berlari.  Dengan bergerak sedikit lebih cepat dari berjalan kaki saya tetap masih bisa menikmati denyut kota.  Walhasil. sepanjang race lalu, saya menjadi pengembara dan pengamat kota, mereguk kehidupan urban dengan cara bergerak, mengutip Baudelaire, menjadikan “tanda-tanda jalan sebagai ruang tamunya  dan kios-kios koran sebagai perpustakaan.”

Maka, saya pun melihat jiwa kota Bandung cukup hanya  dari selasarnya. Melihat warganya menikmati kota dengan berjalan kaki, berlari atau bersepeda setiap pagi. Mereka hidup berinteraksi, memiliki ruang ruang bersama di taman taman kota dan bangunan bangunan tua yang terawat baik. Kehidupan kota yang bergairah, hidup, kreatif membuat Bandung tetap jadi magnet bagi pelancong lokal maupun mancanegara.

Jika dulu orang datang menikmati arcade, lorong pedestrian di Braga karena adanya liberalisme, ketika Belanda mengajak pemodal raksasa dari seluruh dunia untuk membuka investasi perkebunan teh di seantero Jawa Barat pada abad ke-18, kini ribuan orang datang ke Bandung karena aneka ritus budaya populer yang kerap digelar; dari industri kreatif hingga lomba lari.  

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Manfaat shalat Dhuha yang jarang diketahui. Berikut penjelasan ustaz adi hidayat.

Trending

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Petenis Italia Jannik Sinner harus menelan salah satu kekalahan paling menyakitkan dalam kariernya setelah takluk dari Novak Djokovic pada babak semifinal Australian Open.
4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

Persib Bandung masih adem ayem di bursa transfer paruh musim Super League 2025/2026, tapi peluang merekrut 4 pemain kelas dunia untuk menemani Federico Barba masih terbuka.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT