News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Mengenal Putrajaya Pusat Pemerintahan Pengganti Kuala Lumpur di Malaysia

Kota Putrajaya adalah sebuah pusat administrasi pemerintahan (pemerintah federal) Malaysia menggantikan Kuala Lumpur. Kota ini didirikan pada tanggal 19 Oktober 1995 dan memiliki luas 46 kilometer persegi.
Minggu, 3 Juli 2022 - 07:50 WIB
Kantor Perdana Menteri di Putrajaya, Malaysia.(30/6/2022)
Sumber :
  • tim tvOne - Chandra Hendrik

Jakarta - Kota Putrajaya adalah sebuah pusat administrasi pemerintahan (pemerintah federal) Malaysia menggantikan Kuala Lumpur. Kota ini didirikan pada tanggal 19 Oktober 1995 dan memiliki luas 46 kilometer persegi.

Nama Putrajaya diammbil dari nama perdana menteri Malaysia pertama, Tunku Abdul Rahman Putra. Putrajaya menjadi wilayah persekutuan Malaysia yang ketiga setelah Kuala Lumpur dan Labuan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tvonenews.com yang berkesempatan mengunjungi Putrajaya dalam salah satu program dari Iswami (Ikatan Setia Kawan Wartawan Malaysa-Indonesia) pada tanggal 28 Juni - 1 Juli 2022, melihat langsung sebuah konsep kota dengan "green building".


Ketua Perbadanan Putrajaya (sebuah lembaga otorita daerah setempat) Shamsul Joehari Bin Zainal Mokhtar mengatakan bahwa saat ini ada 30 bangunan yang mengusung konsep "green building".


Di Putrajaya juga terdapat sebuah danau buatan yang memiliki luas 650 hektare dan berbentuk melingkar. Danau yang memiliki kedalaman hingga 14 meter, dirancang sebagai sistem pendingin alami kota sekaligus fasilitas rekreasi, memancing, olahraga air dan transportasi air.

Di danau Putrajaya juga ada Kapal Wisata yang bernama Cruise Tasik Putrajaya. Dengan menggunakan kapal ini, seluruh jurnalis media dari Indonesia dibawa untuk menikmati keindahan danau sekaligus menikmati makanan yang disajikan.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Selain itu juga ada empat taman yang memiliki tema berbeda, pertama adalah taman Wetland (lahan basah air tawar terbesar yang dibangun di daerah tropis. Ini adalah lahan basah buatan manusia pertama di Malaysia, yang mencakup Taman Lahan Basah dan lahan basah), taman Warisan Pertanian (taman edukasi dengan informasi tentang pertanian lokal, berbagai toko suvenir dan makanan), taman Saujana Hijau (taman yang memiliki panorama luas dan sering digunakan sebagai tempat favorit untuk berlari dan bersepeda) dan taman Cabaran (taman seluas 30 hektar yang memiliki beberapa wahana olahraga ekstrem, diantaranya wall climbing, area skate board dan area sepeda gunung).

Tidak hanya itu, jalanan di Putrajaya juga dirancang ramah untuk pejalan kaki dan jalur sepeda. Hampir setiap malam ketika tvOnenews.com melintasi jalan utama, selalu ada warga yang bersepeda. Seluruh area di Putrajaya juga diawasi oleh kamera pengawas dan banyak tersebat tombol darurat.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT