News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Profil Diding Boneng, Aktor Legendaris Warkop DKI yang Bangkit Usai Rumahnya Roboh dan Dapat Dukungan Selebritas

Profil Diding Boneng, aktor legendaris Warkop DKI yang rumahnya roboh dan kini mendapat bantuan dari Raffi Ahmad hingga Indro Warkop.
Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:45 WIB
Rumah kediaman aktor senior Diding Boneng ambruk hingga mendapat bantuan banyak selebritas ternama Indonesia
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta, tvOnenews.com — Nama aktor senior Diding Boneng kembali menjadi perbincangan publik. Bukan karena karya terbarunya di layar lebar, melainkan musibah yang menimpanya. Rumah yang selama ini ia tempati di kawasan Matraman, Jakarta Timur, dilaporkan roboh.

Peristiwa yang menimpa Diding Boneng ini ternyata memicu gelombang empati dan solidaritas dari sesama insan seni, termasuk selebritas papan atas seperti Raffi Ahmad dan Indro Warkop.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Diding Boneng merupakan sosok yang tidak asing bagi penikmat film komedi Indonesia, khususnya era keemasan Warkop DKI. Di balik musibah yang dialaminya, perjalanan hidup dan karier Diding Boneng menyimpan kisah panjang tentang dedikasi, konsistensi, dan kecintaan terhadap dunia seni peran.

Profil dan Perjalanan Karier Diding Boneng

Diding Boneng memiliki nama asli Zainal Abidin. Ia juga dikenal dengan nama Diding Zetta. Lahir di Jakarta pada 3 Maret 1950, Diding merupakan aktor senior Indonesia yang telah aktif di dunia seni sejak 1973 dan tetap berkarya hingga kini.

Ciri khas Diding Boneng yang paling mudah dikenali adalah gigi tonggosnya, yang justru menjadi identitas kuat dan pembeda di layar kaca maupun layar lebar. Karakteristik ini membuatnya kerap dipercaya memerankan tokoh-tokoh pendukung yang mencuri perhatian penonton.

Karier seni Diding Boneng bermula dari panggung teater. Sejak awal, ia dikenal aktif mendirikan dan membina komunitas teater. Tak jarang, Diding bersama kelompoknya meraih penghargaan di berbagai festival teater remaja. Dunia teater menjadi fondasi kuat yang membentuk kualitas aktingnya hingga mampu bertahan lintas generasi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Pada tahun 1980, Diding mulai merambah dunia film lewat judul Tiga Dara Mencari Cinta. Namanya semakin dikenal publik setelah tampil dalam serial legendaris Rumah Masa Depan yang tayang pada 1983 hingga 1986. Dari sinilah popularitasnya menanjak.

Diding Boneng kemudian semakin melekat di benak penonton saat tampil dalam sejumlah film bersama grup lawak Warkop DKI. Beberapa judul film komedi yang ia bintangi antara lain Godain Kita Dong (1989) dan Lupa Aturan Main (1990). Perannya meski kerap sebagai pendukung, selalu memberi warna khas dalam setiap adegan.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT