News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Aliansi Surat Ijo Surabaya Harap Ada Solusi dari Presiden Prabowo

Sejumlah elemen masyarakat di Surabaya meminta bantuan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa untuk menyampaikan masalah surat ijo atau hijau agar dapat diselesaikan oleh Presiden Prabowo Subianto.
Selasa, 11 November 2025 - 18:59 WIB
Warga Surabaya Harapkan Presiden Prabowo Tuntaskan Masalah Surat Ijo
Sumber :
  • tvOne - zainal azkhari

Surabaya, tvOnenews.com – Sejumlah elemen masyarakat di Surabaya meminta bantuan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa untuk menyampaikan masalah surat ijo atau hijau agar dapat diselesaikan oleh Presiden Prabowo Subianto.

Mereka mewakili warga yang turun-temurun sejak era kemerdekaan Republik Indonesia menghuni lahan berstatus surat ijo atau dinyatakan sebagai aset Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Gubernur sesuai dengan wewenangnya bisa menampung masalah ini dan menyampaikan kepada Pemerintah Pusat melalui Menteri Dalam Negeri bahkan Presiden,” kata Ketua Aliansi Surat Ijo Surabaya, Saleh Alhasni kepada wartawan di sela aksi di depan Kantor Gubernur Jawa Timur, Jalan Pahlawan Surabaya, Senin.

Data per tahun 2016, lahan berstatus surat ijo di Kota Surabaya mencapai 14 juta meter persegi atau hampir separuh luas Kota Surabaya yang sekitar 30 juta meter persegi.

Satriyo Kendro dari Komunitas Pejuang Surat Ijo mengungkapkan secara bertahap lahan-lahan yang berstatus Eigendom Verponding pun oleh Pemkot Surabaya juga dijadikan surat ijo.

“Sehingga lahan berstatus surat ijo di Surabaya hingga kini semakin luas,” ujarnya.

Terdata warga Surabaya yang menghuni lahan berstatus surat ijo sekitar 14 ribu kepala keluarga atau mencapai 500 ribu jiwa lebih.

Setiap tahun mereka ditagih uang sewa oleh Pemkot Surabaya atas lahan surat ijo yang ditempatinya, selain juga diwajibkan membayar Pajak Bumi dan Bangunan (PBB).

“Kami keberatan setiap tahun harus membayar dua kali,” ucap Soeharto dari Forum Purnawirawan Pejuang Indonesia (FPPI), menimpali.

Berkali-kali upaya hukum yang dilakukan perwakilan warga penghuni lahan berstatus surat ijo agar bisa mengubahnya menjadi sertifikat hak milik selalu kandas karena dianggap tidak memiliki legal standing, sehingga dinyatakan Niet Ontvankelijke Verklaard (NO) yang artinya tidak memenuhi syarat untuk disidangkan.

Pernah pada tahun 2005 warga penghuni lahan surat ijo Kelurahan Barata Jaya Surabaya sempat memenangkan gugatan sampai tingkat Mahkamah Agung.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Tapi kemudian Pemkot Surabaya mengajukan Peninjauan Kembali yang hasil inkrahnya kembali dinyatakan NO.

Pada 21 November 2021, salah satu perwakilan mengadu ke Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) dengan harapan dapat difasilitasi penyelesaian dengan Pemkot Surabaya yang tampaknya menguap begitu saja.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT