Soal Vasektomi Syarat Penerima Bansos, KDM Dinilai Kebablasan
Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi (KDM) dinilai kebablasan saat berbicara soal vasektomi sebagai syarat warga Jawa Barat penerima Bansos.
Sabtu, 3 Mei 2025 - 07:40 WIB
Sumber :
- Tim tvOne/Cepi Kurnia
Toto menjelaskan, vasektomi itu sebuah prosedur medis untukmenghentikan kemampuan seorang pria memiliki anak. Yaitu dengan cara memotong saluran kecil di skrotum yang membawa sperma. Sehingga tidak menimbulkan kehamilan.
Atas dasar itulah, Toto kembali mengingatkan KDM untuk selalu mendengar masukan, pendapat dan pandangan dari pihak-pihak terkait yang kompeten untuk isu-isu tertentu seperti soal vasektomi, baik dari aspek hukum maupun medis. Utamanya, jangan sampai melanggar konstitusi yang sudah disepakati bersama. (ebs)
Load more