News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Dharma Kun: Munculnya Paslon 03 di Pilkada Jakarta Merupakan Skenario Tuhan

Calon Gubernur (Cagub) Jakarta, Dharma Pongrekun sebut paslon nomor urut 03 di penghujung waktu masa pendaftaran cagub-cawagub Jakarta merupakan skenario tuhan.
Rabu, 27 November 2024 - 14:03 WIB
Dharma Pongrekun nyoblos di TPS 31 Lebak Bulus.
Sumber :
  • tvOnenews.com/Taufiq

Jakarta, tvOnenews.com - Calon Gubernur (Cagub) Jakarta, Dharma Pongrekun menyebut munculnya paslon nomor urut 03 Pramono Anung-Rano Karno di penghujung waktu masa pendaftaran cagub-cawagub Jakarta merupakan skenario tuhan. 

Dharma mengatakan, tak ada yang menyangka jika pasangan ini akan muncul, mengingat sebelumnya hanya ada satu paslon saja yang sangat mendominasi. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Namun, sejak keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) sambung Dharma, pertolongan Tuhan pun datang dengan tiba-tiba datang Pramono Anung-Rano Karno untuk mendaftarkan diri maju sebagai Cagub dan Cawagub Jakarta. 

"Munculnya 03 setelah keputusan MK, itu adalah skenario Tuhan, dimana rakyat disuguhkan segala hal yang selama ini ditutup-tutupi dan akhirnya mereka saling membongkar. Dan itu adalah anugerah," katanya ke awak media, Rabu (27/11/2024). 

tvonenews

Tak hanya skenario, Dharma juga mengaku paslon 03 merupakan pertolongan dari Tuhan.

Sebab, dia sebelumnya merasa khawatir jika harus melawan paslon dominan yang didukung oleh banyak partai politik. 

"Karena seandainya cuma dua paslon, saya dengan 01, tentunya kami babak belur, karena kekuatan tidak ada penolong, jadi buat kami 03 penolonglah. Penolong dalam artinya skenario Tuhan ya, kalau tidak, babak belur," jelasnya. 

"Karena ini sistemnya. Mereka kuasain berapa partai itu? 14," sambungnya. 

Kendati demikian Dharma mengungkapkan, bahwa Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 ini terasa lebih damai dan suka cita jika dibandingkan dengan sebelumnya. 

Dia juga mengingatkan kepada masyarakat agar tidak terlalu berlebihan dalam mendukung pasangan calon.

Sebab, mereka yang telah terpilih justru kerap melupakan rakyat dan menikmati jabatan barunya. 

"Buat apa ribut-ribut? setelah ribut-ribut, mereka bersatu kembali, rakyat ditinggalkan, rakyat saling musuhan di antara keluarga bahkan antara teman, terus mereka bergandengan tangan, berpeluk-pelukan, tertawa di belakang layar," ujarnya. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Dan akhirnya mereka jalan-jalan bareng-bareng ke luar negeri, menikmati kehidupan mewah. Sadarlah rakyat, jangan hanya mendukung tapi tidak ada impeknya bagi masa depan keluarga kita," tandasnya. 

Sebelumnya, Dharma hari ini menyalurkan hak suaranya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 031, Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Rabu (27/112024). 

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT