News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Golkar Rencana Undang Parpol China Rusia dan AS Hadiri Simposium

Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto berencana gelar simposium politik internasional yang nantinya bakal mengundang parpoldari berbagai negara yakni antara lain China, Rusia, dan Amerika Serikat.
Sabtu, 3 Agustus 2024 - 07:24 WIB
Golkar Rencana Undang Parpol China Rusia dan AS Hadiri Simposium
Sumber :
  • Antara

Jakarta, tvOnenews.com - Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto pada tahun ini berencana menggelar simposium politik internasional sebagai rangkaian peringatan HUT Ke-60 Partai Golkar, yang nantinya bakal mengundang partai-partai politik (parpol) dari berbagai negara yakni antara lain China, Rusia, dan Amerika Serikat.

Airlangga saat memberikan sambutan pada puncak peringatan HUT ke-46 Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI) di Jakarta Jumat malam mengatakan, dalam daftar partai yang bakal diundang Golkar, beberapa di antaranya Partai Komunis China (CCP), United Russia - partai terbesar di Rusia dan pendukung utama Presiden Rusia Vladimir Putin, kemudian Partai Demokrat Amerika Serikat.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Kami akan menggelar simposium partai politik secara internasional, (acara, red) dipimpin saudara Dave Laksono,” katanya mengutip Antara pada Sabtu (3/8/2024).

Angkatan Muda Pembaharuan Indonesia (AMPI) merupakan organisasi sayap Partai Golkar. Dalam kepengurusan organisasi itu, Airlangga menjabat sebagai Ketua Dewan Pembina DPP AMPI. 

Organisasi itu saat ini dipimpin oleh Jerry Sambuaga, kader Golkar yang juga wakil menteri perdagangan.

“Kami akan mengundang LDP (Partai Demokrat Liberal Jepang), Partai Komunis China, United Russia, Partai Demokrat Amerika Serikat, partai di Singapura, dan banyak partai (dari luar negeri lainnya red.),” beber Airlangga.

Airlangga menjelaskan lebih lanjut, wacana mengundang perwakilan partai-partai itu merupakan cara Golkar ambil bagian dalam praktik politik bebas aktif, sekaligus upaya meningkatkan hubungan Indonesia dan negara-negara mitra.

“Partai Golkar akan mewarnai dan Partai Golkar punya hubungan baik dengan partai-partai di luar negeri. Hubungan itu bukan hanya antarnegara, antarpemerintahan, tetapi antarpartai,“ jelasnya.

Dia menambahkan, Al Gore, wakil presiden AS periode 1993-2001, rencananya juga akan diundang sebagai pembicara dalam simposium itu. 

Al Gore, selain dikenal sebagai pebisnis dan politikus, juga seorang aktivis lingkungan dan penerima Penghargaan Nobel Perdamaian bersama Intergovernmental Panel on Climate Change pada 2007. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Anugerah Nobel itu diberikan karena advokasi Al Gore terhadap isu-isu lingkungan dan perubahan iklim.

Kemudian, Airlangga menyebut isu lain yang akan turut dibahas dalam simposium itu ialah terkait kecerdasan buatan (AI), juga pengalaman Indonesia bersama negara-negara ASEAN dan Indo-Pasifik menjaga stabilitas di kawasan.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT