Jelang Natal dan Tahun Baru 2026, Mitra Deradikalisasi Jakbar Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas
Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru 2026, mitra deradikalisasi di wilayah Jakarta Barat mengimbau kepada masyarakat untuk menjaga keamanan dan ketertiban agar situasi tetap kondusif.
Senin, 22 Desember 2025 - 02:07 WIB
Sumber :
- tvone
Saat ini, Wasim berdomisili di wilayah Kalideres, Jakarta Barat, dan berkomitmen mendukung upaya pencegahan radikalisme melalui pendekatan deradikalisasi berbasis masyarakat.(raa)
Load more