Sumber :
- (ANTARA/Pixabay)
Jangan Anggap Sepele! Ini Tanda-tanda Sariawan yang Berpotensi Jadi Kanker Mulut
Sariawan umumnya ringan, namun jika tak kunjung sembuh bisa menjadi tanda kanker mulut. Kenali penyebab, gejala, dan cara pencegahannya di sini.
Senin, 15 Desember 2025 - 06:00 WIB
Cara Mencegah Sariawan
Untuk mencegah sariawan, penting menjaga kebersihan rongga mulut, mencukupi asupan nutrisi, mengelola stres, rutin menyikat gigi dengan benar, minum air putih yang cukup, serta mengonsumsi vitamin C dan B12.
Istirahat yang cukup juga berperan penting dalam menjaga kesehatan mulut secara keseluruhan.
(nka)