Wartek inflasi atau warung tekan inflasi yang menjual aneka sembako dengan harga jauh lebih murah dari pasaran.
Sumber :
  • tvOne - miftakhul erfan

Tekan Inflasi, Pemkot Madiun Dirikan Wartek Sembako dengan Harga Lebih Murah dari Pasaran

Senin, 19 September 2022 - 17:40 WIB

“Ya tujuanya adalah untuk menekan inflasi yang kini mulai terjadi di kota Madiun dan mengantisipasi turunya daya beli masyarakat dampak kenaikan harga BBM,” terang Maidi.

Semisal, ada warga dengan gaji Rp1 juta per bulan, biasanya untuk kebutuhan keluarganya pas-pasan, karena ada kenaikan BBM ini harga semua naik. 

Dipastikan warga tersebut mencari pinjaman atau hutang untuk memenuhi kebutuhanya. Itu yang berbahaya, makanyanya saya bikin trobosan ini, lanjut Walikota Madiun. 

Wartek inflasi ini adalah jangka pendek, sedangkan jangka panjangnya 3 bulan kedepan, seluruh lahan mati yang ada di kota Madiun akan dibuka untuk ditanami cabe, dan sayur-sayuran. 

“Jangka panjangnya nanti semua lahan mati yang ada akan saya hidupkan saya tanami cabe, sayuran. Jadi kalau cabe atau sayuran mahal, mereka tidak bingung, bisa petik sendiri di rumah,” cetus Maidi. 

Sesuai rencana, wartek inflasi ini akan menyediakan seluruh kebutuhan pokok dan bumbu dapur yang biasa harganya sering naik, seperti telur cabe dan juga daging. 

Sementara syarat untuk bisa belanja di wartek Inflasi ini sangat mudah, hanya datang sambil membawa KTP kota Madiun untuk bisa daftar ke pengelola. 

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:08
06:10
01:41
03:04
02:15
03:41
Viral