Sumber :
- tvOne - aris wiyanto
Masa Jabatan Koster Habis, DPRD Bali Ajukan 3 Pejabat Gubernur ke Mendagri, Berikut Usulannya
DPRD Bali telah mengantongi tiga nama Penjabat (Pj) Gubernur Bali pengganti Wayan Koster yang akan disodorkan ke Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).
Senin, 24 Juli 2023 - 17:17 WIB
"Bahwa berdasarkan pengumuman dimaksud. Maka DPRD Provinsi Bali akan mengusulkan pemberhentian Dr. Ir. I Wayan Koster, M.M dan Dr. Ir. Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati, M.Si sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Bali masa jabatan 2018-2023 kepada Presiden melalui Menteri Dalam Negeri," ujarnya, saat Sidang Paripurna ke 33, di Kantor DPRD Bali. (awt/gol)