Momen Wapres Gibran Tinjau Kesiapan Kereta Cepat Whoosh Jelang Libur Nataru

Jumat, 20 Desember 2024 - 13:32 WIB

Karawang, tvOnenews.com - Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka meninjau kesiapan kereta cepat Whoosh di Karawang, Jawa Barat. 

Dalam menyambut libur akhir tahun, Wapres memeriksa kesiapan jadwal keberangkatan kereta cepat ke arah Bandung yang dinilai merupakan hal krusial. 

Dalam menghadapi lonjakan penumpang, Gibran menginginkan perjalanan masyarakat yang hendak berlibur di akhir tahun baik saat momen Natal dan Tahun Baru dapat berjalan lancar tanpa kendala. 

Diperkirakan, puncak lonjakan penumpang kereta cepat Whoosh terjadi pada 24 Desember hingga 30 Desember mendatang. (ayu)

Berita Terkait :
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:38
08:29
02:24
03:07
13:30
01:06
Viral