

Sumber :
- FIFA.com
Sinyal Bagus untuk Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Punya Lebih Banyak Opsi di Lini Serang Skuad Garuda pada Kualifikasi Piala Dunia 2026
Selasa, 18 Maret 2025 - 00:04 WIB
Jakarta, tvOnenews.com - Patrick Kluivert punya opsi lebih banyak di lini serang Timnas Indonesia.
Situasi ini jelas menjadi sinyal bagus bagi Skuad Garuda jelang menghadapi lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Seperti diketahui, Marselino Ferdinan dan rekan-rekan akan bertandang ke markas Australia di Sydney Football Stadium pada 20 Maret nanti.

Sumber :
- ANTARA
Kemudian lima hari berselang, Timnas Indonesia akan menjamu Bahrain di SUGBK pada 25 Maret 2025.
PSSI melalui akun Instagram resmi mereka baru saja merilis daftar pemain sementara yang akan dibawa untuk kedua laga tersebut.