DAIKIN Goes To Campus Sambangi Universitas Pendidikan Nasional..
Sumber :
  • Istimewa

DAIKIN Kenalkan Dunia Industri di Universitas Pendidikan Nasional

Kamis, 15 Agustus 2024 - 22:51 WIB

Pada pelaksanaan sepanjang dua hari di UNDIKNAS, materi disampaikan berjenjang dari tahap dasar pengenalan perangkat AC.

Di dalamnya termasuk mengulas AC kategori inverter yang menjadi inovasi sebagai teknologi hemat listrik dan lebih ramah lingkungan. 

“Dengan kemampuan penghematan listrik lebih baik yang membuatnya lebih ramah lingkungan dalam operasionalnya, pengenalan teknologi AC inverter ini sekaligus menjadi dukungan DAIKIN pada upaya pemerintah dalam pengurangan jejak karbon,” terang Erick.

Di samping itu, DAIKIN juga menyampaikan materi Design Calculation Heating, Ventilation, and Air Conditioning (HVAC). Materi yang lebih fokus pada membangun desain keseluruhan sistem tata udara bagi bangunan komersial dengan memperhitungkan kondisi lingkungan termasuk tingkat suhu ruang ini.

Selain itu, disampaikan bersama dengan mengajak mahasiswa sebagai pesertanya untuk mempraktekkan langsung melalui media perangkat lunak khusus DAIKIN sebagai pendukungnya. 

Lebih lanjut terkait dengan pelaksanaan kunjungan DAIKIN di UNDIKNAS ini, Erick Sunjaya menyatakan harapan melalui berbagai materi dan interaksi yang terjalin ini dapat menginspirasi mahasiswa dalam karirnya kelak. 

Bahkan, dalam mendorong munculnya berbagai pengembangan dalam industri tata udara melalui berbagai pemikiran baru dari mahasiswa di masa mendatang. 

Berita Terkait :
1
2
3 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:50
03:27
02:06
03:04
03:16
05:48
Viral