Ketua DPP Partai Golkar Ace Hasan Syadzily di Kompleks Parlemen, Jakarta Pusat, Selasa (27/2/2024)..
Sumber :
  • Syifa Aulia/tvOnenews.com

Golkar Yakin Partai Pendukung Anies dan Ganjar Tak Kompak soal Hak Angket

Selasa, 27 Februari 2024 - 18:01 WIB

Jakarta, tvOnenews.com - Partai Golkar telah menyatakan bahwa menolak hak angket digulirkan di DPR RI untuk mengusut dugaan kecurangan Pemilu 2024.

Ketua DPP Partai Golkar Ace Hasan Syadzily meyakini partai pendukung paslon nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud MD dan paslon nomor urut 1 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Cak Imin) tidak kompak soal hak angket.

“Saya kira demikian [tidak kompak soal hak angket], ya kita lihat aja,” kata Ace di Kompleks Parlemen, Jakarta Pusat, Selasa (27/2/2024).

Dia meyakini para ketua umum partai pendukung pemerintah akan objektif terhadap bagaimana seharusnya hak angket itu ditempatkan. 

Lebih lanjut, anggota Dewan Pakar TKN Prabowo-Gibran ini menyebut hak angket tidak memiliki urgensi untuk diajukan.

“Kalau yang dipersoalkan adalah tentang kecurangan pemilu maka tidak pada tempatnya hak angket mempertanyakan soal kecurangan pemilu,” ujar Ace.

Ia pun menjelaskan alasan tidak tepatnya pengajuan hak angket tersebut.

Berita Terkait :
1
2 Selanjutnya
Topik Terkait
Saksikan Juga
02:08
10:31
01:52
01:42
02:09
03:10
Viral