PT Insight Investments Management (PT IIM) menggelar diskusi betajuk 'Pasar Modal Syariah' yang turut melibatkan partisipan dari berbagai perbankan syariah, universitas, serta yayasan dan lembaga sosial.
Bank Sentral Indonesia, Bank Indonesia (BI), mencatat aliran modal asing keluar bersih dari pasar keuangan domestik sebesar Rp3,79 triliun pada pekan kedua bulan ini.
Reksa dana pasar uang dengan fasilitas pencairan dana di hari yang sama atau sameday redemption bisa menjadi produk investasi alternatif investor di tengah pasar yang bergejolak.
Perusahaan ini catatkan prestasi dengan meraih 16 penghargaan dari dua ajang bergengsi, Best Mutual Fund Awards 2025 dan serta Anugerah Manajer Investasi 2025.
Kantor Perwakilan Bank Indonesia Sulawesi Selatan (BI Sulsel) mengungkap temuan uang palsu saat menggelar sosialisasi keaslian uang rupiah di Pasar Minasa Maupa
Seorang perempuan berusia 48 tahun berinisial TN ditangkap oleh warga Kota Salatiga di Pasaraya 1 Salatiga, Jawa Tengah, setelah kedapatan membayar belanjaan dengan menggunakan uang palsu.
Rupiah pada awal perdagangan Kamis menguat karena imbal hasil (yield) obligasi Pemerintah Amerika Serikat (AS) menurun setelah pengumuman hasil keputusan Federal Open Market Committee (FOMC) AS.
Kepala Ekonom Bank Permata Josua Pardede mengatakan rupiah pada awal perdagangan Selasa, melemah dipengaruhi kondisi pasar tenaga kerja Amerika Serikat (AS) yang lebih ketat.
Pengamat pasar uang Ariston Tjendra mengatakan rupiah pada awal perdagangan pekan ini dibuka merosot karena data tenaga kerja Amerika Serikat (AS) yang solid.
Marcus Hojlund dipinjamkan Manchester United ke Napoli. Namun performa memikat membuat Il Partenopei tertarik untuk mendatangkannya secara kepemilikan penuh.
Cody Gakpo berpeluang mencetak sejarah bersama Liverpool saat menghadapi Leeds United di Anfield dengan peluang menyamai rekor legenda klub, Ian Rush. (2/1).
Di banyak negara maju, usaha mikro dan petani kecil justru diposisikan sebagai fondasi penting dalam menjaga stabilitas pangan nasional. Jepang, misalnya, lewat
Seorang siswa SMPN 19 Kota Tangerang Selatan (Tangsel) berinisial MH (13) dinyatakan meninggal dunia pada Minggu (16/11/2025) usai diduga menjadi korban aksi bullying oleh teman sekelasnya.
Persoalan kenaikan gaji ASN sendiri menjadi salah satu pokok bahasan dalam pertemuannya dengan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB)