Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto ungkap beberapa nama tokoh yang masuk penjaringan Pilgub Jakarta 2024. Salah satunya adalah mantan Panglima TNI Andika Perkasa.
Mantan Panglima TNI Andika Perkasa resmi menjadi kader PDIP. Hal itu diketahui dalam acara pembukaan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) V PDIP. Megawati curiga?
Mantan Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD), Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman mengomentari kasus pengeroyokan relawan Ganjar-Mahfud oleh oknum anggota TNI.
Jadi perbincangan publik kasus penganiayaan yang dilakukan oleh 15 Prajurit TNI terhadap 7 relawan Ganjar-Mahfud MD di Boyolali, Jawa Tengah, Sabtu (30/12).
Eks Panglima TNI yang kini Wakil Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar-Mahfud, Andika Perkasa membantah pernyataan Komandan Kodim Boyolali Dandim 0724/Boyolali, Letkol inf Wiweko Wulang Widodo, yang menyebut penganiayaan itu akibat dari salah paham.
Mantan Panglima TNI Jenderal (Purn) TNI Andika Perkasa bocorkan kisi-kisi tema debat ketiga soal pertahanan untuk Ganjar. Debat berlangsung pada 7 Januari 2024.
Wakil Ketua Dewan Pengarah TKN Prabowo-Gibran, Sufmi Dasco Ahmad mengimbau pendukung Prabowo tak ke KPU untuk menghindari gesekan.Ă‚ Dasco juga mengungkap informasi ada upaya membenturkan pendukung Prabowo-Gibran dengan massa pro-kontra dan aparat penegak hukum. Sinyalemen Sufi Dasco ditanggapi Tim Pemenangan Nasional Ganjar Pranowo-Mahfud MD, Andika Perkasa. Mantan Panglima TNI itu mengaku tak tahu informasi yang disebut Dasco.Ă‚
AM Hendropriyono disebut-sebut punya keterkaitan dengan Al-Zaytun dan Panji Gumilang usai pernah berkunjung. Namun Habib Kribo membantah semua kabar tersebut.
Sekjen DPP PDIP, Hasto Kristiyanto buka suara soal kabar Andika Perkasa yang bergabung ke partainya. Andika disebut merapat ke PDIP usai pensiun dari militer
Mantan Panglima TNI Jenderal (Purn) Andika Perkasa mengungkapkan bahwa Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo berhasil menurunkan angka kemiskinan di daerahnya
Mantan Panglima TNI Jenderal Purn. Andika Perkasa secara terang-terangan mengakui mendukung Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo sebagai capres di Pilpres 2024.
Arsenal membuka pra-musim dengan kemenangan 1-0 atas klub Liga Italia AC Milan pada pertandingan persahabatan di Stadion Nasional, Singapura, Rabu (23/7/2025) malam.
Film psikologis berjudul A Normal Woman dibintangi oleh Marissa Anita hingga Dion Wiyoko siap tayang 24 Juli 2025 di Netflix. Berikut sinopsis singkatnya.
Federasi Sepak Bola Italia (FIGC) menjatuhkan sanksi larangan bermain selama dua bulan kepada kiper Udinese, Maduka Okoye, meskipun dibebaskan dari semua tuduhan terkait pengaturan skor.