Pelita Air resmi buka penerbangan internasional perdana JakartaâSingapura. Rute ini jadi tonggak penting ekspansi bisnis sekaligus dukungan pariwisata nasional.
Terkait penemuan mayat WNA pria asal Singapura yang tewas di sebuah halte di Jakarta Barat, polisi langsung berkoordinasi dengan Kedutaan Besar Singapura.
Kapal pesiar Star Scorpio dengan berat 78 ribu gross ton, berkapasitas 1.800 penumpang milik Resorts World Cruises akan berangkat dari dua Pelabuhan yaitu dari Jakarta dan Singapura pada tahun 2025.
Gala Premiere ZANNA: Whisper of Volcano Isle, sebuah film animasi petualangan digelar di XXI Plaza Indonesia, Jakarta, yang dihadiri oleh sejumlah figur publik.
Konsul Jenderal (Konjen) Singapura Edmund Chai memberikan ucapan selamat kepada pasangan calon wali kota dan wakil wali kota Jambi Maulana-Diza atas keunggulannya meraih suara terbanyak pada Pilkada Jambi.
Artis Raffi Ahmad dan Rudy Salim kembali lakukan duet bisnis baru bernama Cow Play Cow Moo (CPCM) di Pluit Village Mall, yang berlangsung pada Rabu (31/7/2024).
Meski belum diukur, indeks kualitas udara di Ibu Kota Nusantara (IKN) diyakini oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) jauh lebih baik dari kota-kota maju di dunia.
Ambisi mewujudkan pengelolaan sampah di atas laut atau pulau sampah didorong tidak adanya lagi daratan yang dapat menjadi tempat pengolahan sampah di Jakarta.
Promotor PK Entertainment ungkap ada dua tantangan promotor Indonesia untuk undang artis luar negeri untuk bisa menyelenggarakan konser dalam waktu yang lama.
Pertama kalinya, Resorts World Cruises berlabuh di Jakarta, Indonesia, selama periode liburan sekolah mulai malam dari Jakarta menuju Singapura dan Kuala Lumpur
Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!