Aston Martin akhirnya mengumumkan keputusan besar jelang perubahan regulasi F1 2026. Tim berbasis Silverstone, Inggris itu resmi menunjuk Adrian Newey sebagai kepala tim mulai musim depan.
Pembalap McLaren, Lando Norris mengaku bahwa dirinya sempat merasa frustasi sebelum akhirnya ia dan rekan setimnya, Oscar Piastri di diskualifikasi di F1 GP Las Vegas 2025.
Helmut Marko, memberi pernyataan yang cukup menarik ditengah panasnya perebutan gelar juara dunia F1 2025 antara Max Verstappen dan Lando Norris di Las Vegas
Juara dunia Formula 1 7 kali, Lewis Hamilton kembali mencuri perhatian setelah mengungkap rasa frustrasinya menjalani musim debut bersama Ferrari di F1 2025.
Persaingan menuju gelar juara dunia F1 2025 semakin memanas setelah duo McLaren, Lando Norris dan Oscar Piastri, didiskualifikasi dari hasil balapan di Las Vegas.
Legenda MotoGP Valentino Rossi menjajal Sirkuit Pertamina Mandalika, Nusa Tenggara Barat, dalam rangkaian kegiatan Pertamina Enduro VR46 Riders Academy yang berlangsung pada 29 Januari 2026.
Gubernur Bank Indonesia (BI), Perry Warjiyo, menegaskan ruang penurunan suku bunga acuan atau BI 7 Days Reverse Repo Rate masih terbuka lebar seiring inflasi yang tetap terjaga dan nilai tukar rupiah yang mulai menunjukkan penguatan.
Pelatih Timnas Futsal Indonesia, Hector Souto, membeberkan kunci kebangkitan skuad Garuda saat menghadapi Kirgistan pada laga kedua Grup A Piala Asia Futsal 2026.
Negara paling bawah di ranking FIFA yaitu San Marino kembali meledek Real Madrid yang harus kebobolan oleh kiper Benfica Anatoliy Trubin di Liga Champions.