Petugas tutup rest area KM 86 B yang terletak di Jalan Tol Cipali arah Jakarta usai muncul asap dari tanah di rest area tersebut. Ini kata pengelola Tol Cipali.
Tarif tol Cikopo-Palimanan (Tol Cipali) secara resmi naik Rabu ini (30/10/2024) pukul 00.00 sesuai degnan Keputusan Menteri PUPR soal Penyesuaian Tarif Tol
Segini besaran tarif Tol Cipali yang akan segera naik jelang libur panjang Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 yang belum diketahui kapan resminya akan diterapkan.
Penambahan lajur ketiga Tol Cipali untuk meningkatkan kapasitas kendaraan dipastikan bakal dirampungkan secara keseluruhan pada bulan Desember 2024 mendatang.
Kembangkan pemberdayaan masyarakat melalui program Kampung Berseri Astra (KBA), PT Lintas Marga Sedaya (ASTRA Tol Cipali) mendapatkan penghargaan dari Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) Purwasuka Awards 2024.
Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Utara melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait penemuan tiga jenazah di sebuah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, pada Jumat (2/1).
Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap dengan prediksi asmara, karier, dan keuangan.