Peresmian SMA Taruna Nusantara (TN) Kampus Malang di Jawa Timur pada Selasa (13/1/2026) oleh Presiden Prabowo disambut hangat oleh keluarga besar Majelis Luhur Persatuan Tamansiswa (MLPTS).
Puluhan jurnalis dari berbagai daerah di Indonesia ikut berpartisipasi dalam program BRI Peduli Pendidikan dengan mengajar di sekolah. Kegiatan itu berlangsung di SDN Sukahami 2, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor.
Ipda E, anggota tim pengamanan Kapolri menyampaikan maaf secara terbuka kepada pewarta foto LKBN Antara Makna Zaezar atas peristiwa tindak kekerasan saat peliputan Kapolri di Stasiun Semarang Tawang, Sabtu 5 April 2025
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo minta maaf atas insiden kekerasan yang diduga dilakukan salah satu pengawalnya, Ipda E kepada jurnalis, Sabtu (5/4/2025).
Marsekal Madya (Marsda) TNI Kusworo dimutasi dari jabatannya sebagai Kepala Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (Basarnas) karena yang bersangkutan memasuki masa pensiun.
Dua kelompok yang terlibat bentrok di areal lahan garapan Jalan Selambo Raya, Desa Amplas, Kecamatan Percut Sei Tuan, Deliserdang, Sumatra Utara pada Selasa (22/10/2024) dini hari tadi terjadi antara pengembang PT Bangun Graha Deli dan Forum Perumahan Pemukiman Sejahtera Bersama, Selambo.
Tur konser "Tunggu Aku Di" oleh Sheila On 7 berakhir di Bandung. Konser penutup digelar berlangsung pada Sabtu 28 September 2024 di Stadion Si Jalak Harupat.
Materi Stand Up Comedy bertajuk 'Mens Rea' besutan komika Pandji Pragiwaksono turut disorot tajam oleh Dewan Pimpinan Pusat Front Persaudaraan Islam (DPP FPI).
agar ilmu menjadi berkah, mudah diamalkan, dan memberi manfaat luas, dianjurkan membaca doa memohon ilmu yang bermanfaat sebagaimana diajarkan dalam Islam.
Kisah pilu pramugari gadungan Batik Air, Khairun Nisa nekat nyamar jadi kru kabin karena malu ditipu di hadapan orang tuanya. Kini ditawari pendidikan gratis.
Nama Gaston Avila mendadak jadi sorotan Bobotoh Persib seiring rumor hengkangnya Federico Barba. Kepada publik Argentina, Avila tegas bilang ini soal kariernya.