News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Jamaah Aolia Gunungkidul Gelar Lebaran Duluan, Ini Respon MUI

Jamaah Aolia yang bermarkas di Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) melaksanakan Salat Idul Fitri 2024 pada Jumat (5/4/2024). Begini tanggapan dari MUI
Sabtu, 6 April 2024 - 12:29 WIB
Ratusan Jamaah Masjid Aolia di Dusun Panggang III, Giriharjo, Kecamatan Panggang, Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Menggelar Shalat Idul Fitri 1445 Hijriah, Jumat (5/4/2024)
Sumber :
  • ANTARA

Jakarta, tvOnenews.com - Jamaah Aolia yang bermarkas di Gunungkidul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) melaksanakan Salat Idul Fitri 2024 pada Jumat (5/4/2024).

Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Dakwah dan Ukhuwah KH Cholil Nafis mengatakan memang kelompok Aolia selalu berbeda.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Ya kelompok ini selalu berbeda dengan nasional bahkan dari seluruh ormas Islam,” ujarnya saat dihubungi oleh tvOnenews.com pada Sabtu (6/4/2024).

Kiai Cholil kemudian menjelaskan bahwa jika mengacu pada ajaran Islam, maka apa yang dilakukan jamaah Aolia tidaklah sesuai syariat.

“Kalau mengacu pada acuan ajaran Islam seperti perintah puasa karena melihat bulan dan lebaran karena melihat bulan maka pasti yang lebaran hari ini (duluan) tidak sesuai syariat Islam,” jelas Kiai Cholil.

Berdasarkan penelusuran tvOnenews.com, jamaah Aolia tercatat lebih dulu melakukan ibadah puasa di bulan ramadhan 1445 H, yakni pada 7 Maret 2024.

"Awal ramadhan yang memang jatuh lebih awal sehingga malam ini (6 Maret 2024) dilaksanakan shalat tarawih dan besok puasa," kata Sesepuh Jamaah Aolia, Raden Ibnu Hajar Sholeh kepada awak media dikutip pada Sabtu (6/4/2024).

Raden Ibnu berujar keputusan awal ramadhan yang ditetapkan pihaknya didasari perjalanan spiritual pimpinan Jamaah Aolia.

Ia meminta agar masyarakat dapat menerima perbedaan yang terjadi dalam penetapan awal ramadhan.

Tak hanya itu, Raden Ibnu juga meminta agar masyarakat dapat menerima dan menghormati perbedaan yang ada.

"Jangan mudah menyalahkan. Saya mengambil magrib ini (Rabu 6 Maret 2024) sudah masuk tanggal 1 (ramadhan). Ini masalah keyakinan, soal pemerintah mau tanggal 12 monggo. Soal Muhammadiyah mau tanggal 11 monggo. Ini urusannya dengan Allah bukan dengan pemerintah," ujarnya.

Sementara, Imam Jamaah Masjid Aolia yakni K.H Ibnu Hajar Soleh Pranolo (Mbah Benu)

Kemenag Akan Beri Imbauan

Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Gunungkidul merespons kabar Jamaah Aolia yang akan melangsungkan Shalat Idul Fitri 2024 pada Jumat (5/4/2024).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Kepala Kantor Kemenag Gunungkidul, Sya'ban Nuroni mengungkap fenomena Shalat Idul Fitri 2024 yang dilakukan oleh Jamaah Aolia dinilai tak lazim.

"Kalau ini tidak lazim, kalau satu atau dua hari biasa, kalau ini kan lima hari tidak lazim (perbedaan penetapan Hari Raya Idul Fitri)," kata Sya'ban kepada awak media, Jakarta, dikutip Sabtu (6/4/2024).

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT