News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Libur Panjang Lebaran, Berikut Daftar Tempat Wisata di Jakarta serta Jam Bukanya

Dinas Parekraf DKI Jakarta membagikan pilihan lokasi dan atraksi wisata yang bisa dikunjungi dan dinikmati untuk mengisi libur panjang Lebaran 1443 Hijriah.
Minggu, 1 Mei 2022 - 16:30 WIB
Monas, Salah Satu Ikon Kota Jakarta
Sumber :
  • ANTARA

Jakarta - Saat libur lebaran, ada banyak tempat wisata di Jakarta yang dapat dikunjungi. Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Parekraf) DKI Jakarta telah membagikan pilihan lokasi dan atraksi wisata yang bisa dikunjungi dan dinikmati untuk mengisi libur panjang Lebaran 1443 Hijriah.

"Kita punya museum, taman,  hutan kota, taman rekreasi, taman margasatwa, pusat perbelanjaan, dan tempat kuliner," kata Kepala Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Provinsi DKI Jakarta Andhika Permata, dikutip pada Minggu (1/5/2022).

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Berikut alternatif tempat dan atraksi wisata yang bisa dinikmati selama libur panjang Lebaran di Jakarta sesuai daftar yang diterbitkan Dinas Pariwisata dan Ekonomi Kreatif DKI.

Museum

Dok. Museum Nusantara atau Museum Fatahillah

Bisa dikunjungi mulai Selasa (3/5/2022) pukul 09.00-15.00 WIB di antaranya yaitu: Museum Joang '45, Museum MH Thamrin, Museum Prasasti, Museum Tekstil, Museum Modern and Art Contemporary Art in Nusantara (MACAN).

Kemudian, Museum Sejarah Jakarta, Museum Seni Rupa dan Keramik, Museum Nasional, Museum Wayang, Museum Layang-Layang, Museum Pulau Onrust, Museum Bahari.

Selanjutnya, Museum Si Pitung, Museum Taman Benyamin Sueb, Museum Satria Mandala, Museum Pancasila Sakti dan Museum Tiga Dimensi.

Wisata Kuliner

Dok. Masyarakat Berburu Takjil di Jalan Sabang, Jakarta

Wisata kuliner di Jalan Sabang, Pecenongan, Blok S, Blok M, Kawasan Kelapa Gading, Pantjoran PIK, Mbloc dan Pos Bloc.

Wisata Belanja

Dok. Mal Grand Indonesia

Selama periode 19 April hingga 9 Mei 2022 saat PPKM Level dua di Jakarta, jam operasional pusat perbelanjaan hingga pukul 22.00 WIB dengan kapasitas maksimal 75 persen.

Grand Indonesia, Plaza Indonesia, Pasific Place, Senayan Park, Senayan City, Plaza Senayan, Aeon JGC, Lippo Plaza Kramat Jati, Lippo Mal Puri, Lotte Mart, Mal Ciputra, Mall of Indonesia.

Kemudian, PGC Mall, Pondok Indah Mal, Mal Puri Indah, Mal Taman Anggrek, Central Park Mal, Neo Soho Mal, Sedayu City Mal, Season City, dan Slipi Plaza Jaya.

Wisata Taman Kota

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dok. Kawasan Taman Menteng, Jakarta

Jakarta memiliki 120 taman dan hutan kota yang dapat dinikmati sembari piknik, bermain di taman, hingga olahraga. Taman tersebut di antaranya Tebet Eco Park, Taman Menteng, dan khusus wisata di Taman Lapangan Banteng Lebaran untuk hari pertama tutup.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT