News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Kisah Zohran Mamdani dari Imigran Muslim Uganda Pro-Palestina yang Kini Duduki Kursi Wali Kota New York!

Kisah Zohran Mamdani, imigran Muslim Uganda pro-Palestina yang jadi Wali Kota termuda dan Muslim pertama di New York, kalahkan Andrew Cuomo dan catat sejarah.
Rabu, 5 November 2025 - 17:37 WIB
Wali Kota New York, Zohran Mamdani
Sumber :
  • YouTube/ABCNews

tvOnenews.com - Sejarah baru tercatat di Kota New York. Sosok muda bernama Zohran Kwame Mamdani resmi menjadi Wali Kota New York ke-111, sekaligus memecahkan dua rekor sekaligus: menjadi wali kota termuda dan muslim pertama yang memimpin kota terbesar di Amerika Serikat itu.

Kemenangannya menjadi simbol perubahan politik dan representasi imigran di tengah kota yang terkenal sebagai pusat ekonomi dan budaya dunia.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Zohran Mamdani, pria berusia 34 tahun kelahiran Kampala, Uganda, memenangkan pemilihan dengan mengalahkan mantan Gubernur Andrew Cuomo dalam pertarungan sengit pada Selasa (4/11/2025) waktu setempat.

Dalam pidato kemenangannya, Mamdani menyampaikan pesan yang menegaskan identitas dan perjuangannya sebagai bagian dari komunitas imigran.

"New York akan tetap menjadi kota imigran, kota yang didukung oleh imigran, dan mulai malam ini, dipimpin oleh seorang imigran,” ucap Mamdani, dikutip dari Al Jazeera.

Menurut data dari situs resmi New York State Assembly, Zohran Mamdani ahir dari keluarga muslim Uganda.

Zohran Mamdani
Zohran Mamdani
Sumber :
  • zohranfornyc.com

 

Ia pindah ke New York bersama orang tuanya ketika berusia 7 tahun.

Di sana, ia tumbuh besar dan menempuh pendidikan di Bronx High School of Science, sebelum melanjutkan kuliah di Bowdoin College dan meraih gelar dalam bidang Kajian Afrika.

Sebelum masuk ke dunia politik, Mamdani dikenal sebagai penasihat perumahan yang bekerja membantu warga berpenghasilan rendah agar tidak tergusur dari tempat tinggal mereka.

Pada tahun 2020, ia mulai terjun ke dunia politik dengan terpilih menjadi anggota Dewan Negara Bagian New York dari Distrik 36 yang mencakup wilayah Astoria, Queens.

Namun, popularitas Mamdani bukan hanya karena kiprahnya di dunia politik, melainkan juga karena sikap lantangnya terhadap isu kemanusiaan di Palestina.

Ia dikenal sebagai aktivis pro-Palestina sejak masa kuliah, bahkan mendirikan cabang Students for Justice in Palestine (SJP), organisasi mahasiswa yang fokus pada isu kemerdekaan Palestina.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Melalui unggahan di platform X (Twitter) pada 31 Oktober 2024, Mamdani menulis pernyataan yang membuatnya disorot secara internasional.

“Saya akan selalu jelas dalam bahasa saya dan berdasarkan fakta: Israel sedang melakukan genosida,” tulisnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Carrick Sindir Ruben Amorim? Sang Pelatih Malah Puji Habis-habisan Bintang Muda MU

Michael Carrick memuji Kobbie Mainoo sebagai simbol regenerasi Manchester United (MU). Gelandang muda itu kembali bersinar dan masuk rencana kontrak baru klub.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pelatih timnas Indonesia John Herdman menegaskan keputusan para pemain diaspora bermain di kompetisi domestik tidak dipandang sebagai hal negatif.
Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya mengungkap selebgram Lula Lahfah, pacar Reza Arap ditemukan meninggal dunia di apartemen di Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Akun instagram milik selebgram sekaligus artis Lula Lahfah diserbu netizen usai kekasih dari Reza Arap itu dikabarkan meninggal dunia.
Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola mengakui Arsenal sebagai tim terbaik dunia saat ini. Manchester City menghadapi tantangan berat mengejar puncak klasemen Liga Inggris musim ini.

Trending

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Selebgram Lula Lahfah Dikabarkan Meninggal Dunia, Trending di X Kekasih Reza Arap Itu Disebut OD

Akun instagram milik selebgram sekaligus artis Lula Lahfah diserbu netizen usai kekasih dari Reza Arap itu dikabarkan meninggal dunia.
Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya Benarkan Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia, Pacar Reza Arap Ditemukan di Apartemen

Polda Metro Jaya mengungkap selebgram Lula Lahfah, pacar Reza Arap ditemukan meninggal dunia di apartemen di Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola Kibarkan Bendera Putih? Blak-blakan Sebut Arsenal Tim Terbaik Saat Ini

Pep Guardiola mengakui Arsenal sebagai tim terbaik dunia saat ini. Manchester City menghadapi tantangan berat mengejar puncak klasemen Liga Inggris musim ini.
Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pemain Eropa Merumput di Indonesia, John Herdman Ungkap Manfaat Besar di Timnas Indonesia

Pelatih timnas Indonesia John Herdman menegaskan keputusan para pemain diaspora bermain di kompetisi domestik tidak dipandang sebagai hal negatif.
Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dikabarkan Overdosis? Polisi Bilang Begini Soal Selebgram Lula Lahfah Meninggal Dunia

Dunia maya digegerkan dengan adanya informasi soal selebgram Lula Lahfah ditemukan meninggal dunia di Apartemen Essence Dharmawangsa, Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026) malam.
Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

Sudah di Indonesia, 3 Pemain Keturunan Eropa Bisa OTW Dinaturalisasi dan Dipanggil John Herdman ke Timnas untuk Piala AFF

John Herdman mulai menyusun kerangka Timnas Indonesia jelang Piala AFF 2026. Tiga pemain keturunan di Liga 1 disebut bisa menjadi opsi naturalisasi buat Garuda.
Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Top 3 Bola 23 Januari 2026: Gaji Jesse Lingard di Persib Bandung, Thom Haye Gigit Jari, hingga Al Nassr Bangkit

Rangkuman Top 3 Bola hari ini: rumor Jesse Lingard ke Persib, peluang jadi pemain termahal Liga 1, dan kebangkitan Al Nassr.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT