News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Hotman Paris Naik Pitam Dituding Sakit Karena Kiriman Dukun dah Berbuat Zalim Pada Razman Nasution: Musuhku, tunggu aku pulang!, Kau Cuma...

Hotman Paris naik pitam dituding sakit dapat kiriman dukun dan berbuat dzalim pada Razman Nasution. Hotman bilang, "Musuhku, tunggu aku pulang! Hotman akan,"
Rabu, 26 Februari 2025 - 15:12 WIB
Hotman Paris dan Razman Nasution
Sumber :
  • instagram Hotman Paris / tvOne

tvOnenews.com - Hotman Paris Hutapea akhirnya mengungkap kondisi kesehatannya yang sempat memburuk. 

Pengacara ternama berusia 65 tahun ini jatuh pingsan di ruang sidang pada 21 Februari 2025 ketika menjadi saksi dalam kasus pencemaran nama baik.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Hotman menjelaskan bahwa penurunan kesehatannya bermula saat ia digigit oleh berang-berang peliharaannya pada 18 Februari. 

Meski telah mendapatkan suntikan tetanus, jadwal kegiatannya yang padat membuatnya kelelahan.

"Saya berenang dengan berang-berang pada pukul 4 subuh, tetapi tiba-tiba hewan itu menggigit tangan saya. Setelah itu, saya langsung mendapatkan suntikan tetanus. Namun, saya tetap harus terbang ke IKN-Balikpapan, yang membuat tubuh semakin lelah," ujar Hotman.

Setelah kembali ke Jakarta, ia menjalani berbagai kegiatan seperti syuting dan wawancara tanpa cukup istirahat. 

Kondisi tubuhnya akhirnya mencapai batas pada 20 Februari, ketika ia menghadiri rapat sejak subuh sebelum akhirnya jatuh pingsan saat sidang berlangsung.

Peristiwa ini memicu berbagai spekulasi di kalangan publik, termasuk anggapan bahwa Hotman terkena ilmu hitam atau santet yang dikirim oleh musuhnya, mengingat ia tengah berseteru dengan Razman Arif Nasution di pengadilan. 

Namun, Hotman dengan tegas membantah tudingan tersebut dan menegaskan bahwa kondisi kesehatannya disebabkan oleh faktor medis.

"Menurut lima dokter spesialis di Rumah Sakit Mount Elizabeth Novena, saya mengalami infeksi akibat nanah yang terbentuk di hati (liver), yang menyebabkan infeksi darah. Saya sudah mulai pulih dan kini hanya menunggu arahan terakhir dari dokter," kata Hotman melalui akun Instagram @hotmanparisofficial pada 26 Februari 2025.

Ia menegaskan bahwa penyakitnya tidak ada kaitannya dengan gigitan berang-berang ataupun ilmu hitam yang dikirim oleh pihak tertentu. 

Ia pun bersiap untuk kembali menghadapi persidangan melawan Razman.

"Jadi bukan karena gigitan berang-berang atau dukun bohongan! Musuhku, tunggu aku pulang! Hotman akan membuktikan bahwa kamu cuma sampah busuk yang tidak tahu malu!" serunya.

Hotman Paris bersama Dokter di Singapura
Hotman Paris bersama Dokter di Singapura
Sumber :
  • instagram Hotman Paris

 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dalam unggahan lainnya, Hotman menjelaskan mengenai abses hati, penyakit yang dideritanya.

"Abses hati adalah kondisi di mana terbentuk kantung nanah dalam organ hati akibat infeksi. Jika dibiarkan, kondisi ini bisa menyebar dan semakin parah," tulisnya dalam keterangan unggahan.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Jepang Lolos Lebih Dulu, Uzbekistan Kian Dekat ke 8 Besar Piala Asia Futsal

Timnas Uzbekistan memperbesar peluang untuk mendampingi Jepang lolos ke babak delapan besar Piala Asia Futsal 2026 dari Grup C.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT