News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Timnas Indonesia yang Merilis Jersey Away, kok Fans Malaysia yang 'Ribut'? Terungkap, Ternyata Mereka sampai Bilang Kalau Garuda...

Jersey tandang terbaru Timnas Indonesia akhirnya resmi dirilis pada Senin (3/2/2025) sore WIB. Tiba-tiba fans Malaysia ributkan sampai bilang kalau Garuda...
Selasa, 4 Februari 2025 - 10:59 WIB
Reaksi Fans Malaysia yang 'ributkan' jersey terbaru Timnas Indonesia
Sumber :
  • YouTube UNITEDNAS - Instagram @timnasindonesia

tvOnenews.com - Jersey tandang terbaru Timnas Indonesia akhirnya resmi dirilis pada Senin (3/2/2025) sore WIB.

Desainnya yang elegan dan minimalis langsung mencuri perhatian, bahkan mendapat pujian dari dalam maupun luar negeri.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Berbeda dari edisi sebelumnya, jersey away kali ini meninggalkan unsur warna merah dan mengadopsi kombinasi putih-hitam yang lebih modern.

Jersey Tandang Terbaru Timnas Indonesia
Jersey Tandang Terbaru Timnas Indonesia
Sumber :
  • Instagram - Erspo

 

Warna putih mendominasi sebagai warna utama, sementara hitam menjadi aksen yang memperkuat tampilan.

Kesederhanaan desain ini justru membuatnya terlihat lebih bersih, profesional, dan cocok untuk pertandingan internasional.

Corak khas yang terinspirasi dari motif batik juga memberikan sentuhan budaya yang unik, serupa dengan jersey kandang yang lebih dulu dirilis pada 23 Januari 2025.

Jersei Timnas Indonesia
Jersei Timnas Indonesia
Sumber :
  • Instagram - Erspo

 

Jersey kandang yang mengusung tema "Indonesia Pusaka" menampilkan ornamen bunga edelweis, gunung, dan garuda, yang juga diterapkan secara halus pada desain jersey tandang.

Sejumlah pemain keturunan yang memperkuat Timnas Indonesia turut serta dalam promosi ini, di antaranya Thom Haye, Ragnar Oratmangoen, Sandy Walsh, Calvin Verdonk, Mees Hilgers, dan Shayne Pattynama.

Bukan hanya fans Indonesia yang terpukau, netizen Malaysia juga turut mengapresiasi desain baru ini.

Dalam tayangan YouTube UNITEDNAS, seorang fans Malaysia bahkan memberikan rating tinggi untuk jersey away Timnas Indonesia.

Reaksi fans Malaysia usai Timnas Indonesia rilis jersey baru
Reaksi fans Malaysia usai Timnas Indonesia rilis jersey baru
Sumber :
  • YouTube UNITEDNAS

 

"Inilah Jersey paling cantik Timnas Indonesia, apa benda ini wehh," ungkap salah seorang fans Malaysia.

Fans Malaysia itu dengan gamblang menggambarkan keindahan jersey away Timnas Indonesia dengan pujian selangit.

"Sekitar 10 hari yang lalu Timnas Indonesia rilis jersey home baru. Kemeja merah garang itu mendapat pujian tinggi dari para penggemar sepak bola di seluruh dunia, termasuk gue," ucap fans Malaysia ini terkejut.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Meski mengakui keindahan jersey home, ia berpendapat bahwa jersey away justru terlihat lebih keren. Menurutnya, skema warna yang lebih cerah membuat detail dan tekstur jersey putih tampak lebih menonjol.

"Tapi jujur saja kalau kita bandingkan, jersey away ini lebih keren, karena skema warnanya yang lebih cerah, detail dan tekstur jersey putihnya terlihat menonjol, design halus seperti kain batik di bagian dada ke bawah lebih bening dari jersey rumah," jelasnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026, Kapan Lawan Vietnam?

Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2026 resmi dirilis. Skuad Garuda membuka laga di SUGBK, hadapi Kamboja hingga big match melawan Vietnam.
Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Tak Mau Jumpa Timnas Indonesia, Pelatih Thailand Akui Lega Masuk Grup B Piala AFF 2026

Pelatih Thailand Anthony Hudson mengaku lebih nyaman berada di Grup B Piala AFF 2026 dan lega terhindar dari Timnas Indonesia meski tetap waspada lawan.
Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks Buka-bukaan soal Gagal ke Piala Dunia 2026, Tegaskan Tak Menyesal Bela Timnas Indonesia

Kevin Diks buka suara soal kegagalan Timnas Indonesia lolos Piala Dunia 2026, akui sakitnya mimpi pupus namun siap bangkit di Piala Asia 2027.
Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

Kejutan! Singkirkan Uzbekistan Lewat Drama Adu Penalti, China Tantang Vietnam di Semifinal Piala Asia U-23

China U-23 lolos ke semifinal Piala AFF U-23 2026 usai menyingkirkan Uzbekistan lewat drama adu penalti di Jeddah dan akan menantang Vietnam di semifinal
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.

Trending

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Mourinho Buka Peluang Pulang ke Real Madrid, Florentino Perez Disebut Siap Panggil The Special One ke Bernabeu

Jose Mourinho tak menutup peluang kembali ke Real Madrid usai pemecatan Xabi Alonso. Florentino Perez disebut menjadikannya kandidat utama pelatih baru.
Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Debut Manis Michael Carrick! Manchester United Bungkam Manchester City 2-0

Michael Carrick menjalani debut manis sebagai pelatih interim Manchester United (MU). Setan Merah sukses menundukkan rival sekota Manchester City dengan skor 2-0 pada matchday ke-22 Liga Inggris 2025/26 yang digelar di Stadion Old Trafford, Sabtu (17/1/2026).
Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Penyebab Meninggalnya Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur di Lintasan Ski, Cucu Konglomerat Henry Pribadi Alami Ini

Kepolisian Jepang ungkap dugaan penyebab Rylan Henry Pribadi (17) cucu dari konglomerat tanah air Henry Pribadi meninggal dunia. Ternyata Rylan terlilit tali...
Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kronologi Kecelakaan Rylan Henry Pribadi Saat Meluncur dari Ketinggian, Ditemukan Tergeletak di Lintasan Ski

Kepolisian Jepang ungkap kronologi meninggalnya Rylan Henry Pribadi, cucu dari pendiri Napan Group, Henry Pribadi. Ternyata Rylan alami kecelakaan saat ski..
Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Profil Henry Pribadi, Keluarga Konglomerat Napan Group Berduka Usai Cucu Kesayangannya Meninggal Dunia

Keluarga konglomerat Henry Pribadi tengah berduka. Sang cucu Rylan Henry Pribadi meninggal dunia dalam kecelakaan ski di Jepang. Ini profil Henry Pribadi..
Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X Down Massal Jumat Malam, Ribuan Keluhan Pengguna Trending di Media Sosial

Twitter X down Jumat malam bikin ribuan pengguna mengeluh tak bisa login. Keluhan soal X error dan Twitter down langsung trending di media sosial.
6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

6 Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 18 Januari 2026: Peluang Keberuntungan dan Angka Hoki Aries hingga Virgo

​​​​​​​Simak ramalan keuangan zodiak 18 Januari 2026 untuk aries, taurus, gemini, cancer, leo, virgo lengkap peluang rezeki dan angka hoki paling update!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT