News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Gadis Klatak, Parodi Kisah Perempuan Jawa Kenalkan Kuliner Khas Yogyakarta

Fenomena film Gadis Kretek yang diperankan Dian Sastrowardoyo dan ditayangkan Netflix, semakin digandrungi pecinta film tanah air dam menginspirasi pelaku usaha kuliner di Yogyakarta
Senin, 27 November 2023 - 09:56 WIB
Pelaku usaha membuat sebuah video parodi unik mempromosikan kukiner khas Yogyakarta berjudul Gadis Klatak.
Sumber :
  • Tim tvOne - Nuryanto

Yogyakarta, tvOnenews.com - Fenomena film Gadis Kretek yang diperankan Dian Sastrowardoyo dan ditayangkan Netflix, semakin digandrungi pecinta film tanah air. Bahkan kini menginspirasi pelaku usaha kuliner di Yogyakarta untuk mengenalkan rahasia kulinernya, dengan membuat video parodi unik berjudul Gadis Klatak.

Menghiasi media sosial, Parodi yang mengangkat sosok Gadis Klathak memiliki alur cerita yang hampir sama untuk memberikan cita rasa terbaik. Namun untuk Gadis Klathak adalah cita rasa terbaik dari sate klathak, yang banyak dicari penikmat kuliner khas untuk datang ke Yogyakarta.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Video parodi ini memang terinspirasi serial Netflix Gadis Kretek yang mengisahkan Sosok Jeng Yah (Dian Sastro) di kehidupan pabrik kretek terbaik di Pulau Jawa. Sementara tokoh Gadis Klatak bernama Jeng Ngat, yang menjadi tokoh sentral dalam kisah Gadis Klatak.

Diperankan salah satu karyawan Sate Klatak Pak JeDe, pembawaannya yang misterius dengan berpakaian kebaya dan diiringi rangkaian musik ini pun semakin menggetarkan para penontonnya.

Sehingga dari sosok Jeng Yah tersebut muncul parodi Gadis Klathak dengan nama Jeng Ngat yang memiliki ambisi menciptakan sate klathak terbaik.

"Sama-sama misterius, namun kita lebih pada sisi upaya promosi kuliner khas Yogyakarta. Kuliner ini juga memiliki khasiat sebagai kebugaran dan kesehatan pria, daging kambingnya juga dipilih kualitas daging kambing yang prima," kata Pak Jede.

Menurut pemilik warung Sate Klatak, Pak Jede menyebutkan video parodi ini memang bertujuan untuk mempromosikan dan mengedukasi sekaligus mengenalkan kuliner khas Jogja yakni Sate Klatak kepada masyarakat luas terutama kalangan generasi Z. 

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Ini memang video parodi, ya biar unik memang kita beri judul Gadis Klatak, karena memang menceritakan tentang dunia Sate Klatak ya. Nah disini dengan tokohnya bernama Jeng Ngat. Itu parodi dari tokoh Jeng Yah di Gadis Kretek," jelas Pak Jede, pemilik sate Klatak.

Berdurasi sekitar 1,28 menit, Video Parodi Gadis Klatak dapat ditonton di media sosial seperti tiktok dan instagram akun Pak JeDe. Dalam kisah itu, Gadis Klatak ini mengenalkan rahasia kelezatan kuliner klatak sehingga menjadi kuliner terenak di Yogyakarta, dan di Indonesia.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Polda Metro Jaya Rotasi 20 Kapolsek Hingga Kasat Wilkum Jajaran, Ini Daftarnya

Polda Metro Jaya Rotasi 20 Kapolsek Hingga Kasat Wilkum Jajaran, Ini Daftarnya

Kapolda Metro Jaya, Irjen Asep Edi Suheri melakukan rotasi dan mutasi, Kapolsek hingga Kasat jajaran di wilayah hukum Polda Metro Jaya. Tercatat sebanyak 20 Kapolsek dan 7 Kasat dilakukan rotasi jabatan.
Vinicius Junior Dicemooh Fans Sendiri, Pelatih Real Madrid Pasang Badan Jelang Duel Liga Champions

Vinicius Junior Dicemooh Fans Sendiri, Pelatih Real Madrid Pasang Badan Jelang Duel Liga Champions

Pelatih Real Madrid Alvaro Arbeloa menegaskan Los Blancos tetap mengandalkan Vinicius Junior, meski sempat menjadi sasaran cemoohan suporter sendiri saat laga melawan Levante di Stadion Santiago Bernabeu, Sabtu (17/1/2026).
SBY Dituding Terlibat Kasus Dugaan Ijazah Palsu Jokowi, Polda Metro Jaya Ambil Langkah Ini

SBY Dituding Terlibat Kasus Dugaan Ijazah Palsu Jokowi, Polda Metro Jaya Ambil Langkah Ini

Polda Metro Jaya melakukan pemeriksaan terhadap pelapor dugaan tindak pidana penyebaran berita bohong soal tudingan Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) yang terlibat dalam kasus dugaan ijazah palsu Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi), Selasa (20/1/2026).
Sempat Diremehkan, Bagaimana Ronaldo dkk Sukses Bikin Al Nassr Akhiri Tren Negatif di Liga Pro Saudi 2025/2026?

Sempat Diremehkan, Bagaimana Ronaldo dkk Sukses Bikin Al Nassr Akhiri Tren Negatif di Liga Pro Saudi 2025/2026?

Lantas, bagaimana bisa Al Nassr akhirnya bisa mengakhiri tren negatif mereka pada awal tahun 2026?
Sering Mendengar Suara Adzan saat Tahajud Padahal Belum Waktu Subuh, Ada Tanda-tanda Apa?

Sering Mendengar Suara Adzan saat Tahajud Padahal Belum Waktu Subuh, Ada Tanda-tanda Apa?

Kenapa sering merasa mendengar fenomena suara adzan di momen bangun shalat Tahajud, meski belum memasuki jadwal waktu Subuh? Buya Yahya mengupas tuntas hal ini.
Masih Ada Waktu, Perbanyak Amalan di Bulan Syaban Menjelang Datangnya Ramadhan, Berikut 3 Amalan yang Dianjurkan

Masih Ada Waktu, Perbanyak Amalan di Bulan Syaban Menjelang Datangnya Ramadhan, Berikut 3 Amalan yang Dianjurkan

Ramadhan merupakan bulan suci yang memiliki keutamaan dan kemuliaan luar biasa dalam Islam. Mumpung masih di bulan Syaban, perbanyak lakukan amalan berikut ini

Trending

Sempat Diremehkan, Bagaimana Ronaldo dkk Sukses Bikin Al Nassr Akhiri Tren Negatif di Liga Pro Saudi 2025/2026?

Sempat Diremehkan, Bagaimana Ronaldo dkk Sukses Bikin Al Nassr Akhiri Tren Negatif di Liga Pro Saudi 2025/2026?

Lantas, bagaimana bisa Al Nassr akhirnya bisa mengakhiri tren negatif mereka pada awal tahun 2026?
Vinicius Junior Dicemooh Fans Sendiri, Pelatih Real Madrid Pasang Badan Jelang Duel Liga Champions

Vinicius Junior Dicemooh Fans Sendiri, Pelatih Real Madrid Pasang Badan Jelang Duel Liga Champions

Pelatih Real Madrid Alvaro Arbeloa menegaskan Los Blancos tetap mengandalkan Vinicius Junior, meski sempat menjadi sasaran cemoohan suporter sendiri saat laga melawan Levante di Stadion Santiago Bernabeu, Sabtu (17/1/2026).
SBY Dituding Terlibat Kasus Dugaan Ijazah Palsu Jokowi, Polda Metro Jaya Ambil Langkah Ini

SBY Dituding Terlibat Kasus Dugaan Ijazah Palsu Jokowi, Polda Metro Jaya Ambil Langkah Ini

Polda Metro Jaya melakukan pemeriksaan terhadap pelapor dugaan tindak pidana penyebaran berita bohong soal tudingan Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) yang terlibat dalam kasus dugaan ijazah palsu Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi), Selasa (20/1/2026).
4 Calon Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Ditemui Pelatih John Herdman Setibanya di Eropa, Nomor 1 Berpeluang Main untuk Belgia

4 Calon Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Ditemui Pelatih John Herdman Setibanya di Eropa, Nomor 1 Berpeluang Main untuk Belgia

Pelatih John Herdman bisa mulai temui diaspora yang berkarier di Eropa ini jika Timnas Indonesia kembali melanjutkan naturalisasi pemain keturunan untuk Garuda.
Digosipkan telah Menikah Tertutup, Ruben Onsu dan Ayu Ting Ting Kompak Cuma Bisa Ngakak: Gue sampai Keder

Digosipkan telah Menikah Tertutup, Ruben Onsu dan Ayu Ting Ting Kompak Cuma Bisa Ngakak: Gue sampai Keder

Ruben Onsu dan Ayu Ting Ting buka suara menjawab isu dari konten memperlihatkan keduanya diduga telah menikah tertutup yang semakin merebak di media sosial.
Chelsea Pasang Harga Rp2,8 Triliun untuk Enzo Fernandez, PSG dan Real Madrid Saling Sikut

Chelsea Pasang Harga Rp2,8 Triliun untuk Enzo Fernandez, PSG dan Real Madrid Saling Sikut

Real Madrid dan PSG akan saling sikut dalam berebut tanda tangan bintang Chelsea Enzo Fernandez yang kabarnya ingin keluar dari Stamford Bridge musim depan.
Tebet Macet Parah Pagi ini, Ada Truk Pasir Nabrak Pembatas Jalan

Tebet Macet Parah Pagi ini, Ada Truk Pasir Nabrak Pembatas Jalan

Situasi lalu lintas di area Tebet, Jakarta Selatan, terpantau macet total sejak pukul 07.00 WIB, Selasa (20/1/2026). Disinyalir kemacetan yang terjadi akibat..
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT