Tak Hanya dari Mengkonsumsi Makanan, Kolesterol Tinggi Juga dapat Disebabkan Oleh Kurang Tidur. Ini Penjelasannya
- Pixabay
Dalam penelitian lainnya disebutkan bahwa penurunan ekspresi gen pengatur kadar kolesterol juga ada di orang yang kurang tidur.
Oleh karena itu, ditinjau dari hasil penelitian sebelumnya, gangguan metabolisme kolesterol adalah salah satu faktor utama penyebab penyakit jantung koroner. Hal tersebut dikarenakan kolesterol jahat (LDL) berperan dalam pembentukan plak pembuluh darah. Lalu hal ini menyebabkan penyempitan pembuluh darah dan sewaktu-waktu dapat menyumbat yang nantinya dapat memicu serangan jantung.
Perlu diketahui bahwa mekanisme tersebut juga bisa terjadi di pembuluh darah otak yang bisa berujung pada stroke. Maka untuk menghindari hal-hal tersebut, Anda mungkin bisa mulai merubah pola hidup dengan tidur lebih teratur. (Kmr)
Load more