News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Benarkah Stevia Lebih Aman dari Gula Pasir dan Tak Bikin Gula Darah Naik? Begini Penjelasan Dokter soal Efeknya!

Stevia disebut lebih aman dari gula pasir dan tak bikin gula darah naik. Benarkah begitu? Dokter jelaskan fakta dan batas aman penggunaannya.
Kamis, 27 November 2025 - 14:46 WIB
ilustrasi stevia
Sumber :
  • freepik

“Gara-gara diabaikan lalu merasa aman, jangan lupa stevia kalau kebanyakan juga nanti datangkan kalori juga. Memang kecil tapi kalau banyak tetap berpengaruh. Jadi jangan lebih dari dua saset sehari,” kata dr. Hans.

Selain itu, ia menekankan pentingnya menjaga pola hidup seimbang. Alih-alih terus mencari pemanis pengganti, lebih baik perlahan-lahan mengurangi ketergantungan terhadap rasa manis.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

“Kalau saya pilih ya teh tawar. Minum tanpa pemanis itu jauh lebih baik. Kalau sekali-kali pakai stevia boleh, tapi jangan sering. Dua saset sehari sudah cukup,” ujarnya.

Lebih lanjut, dr. Hans menyinggung bahwa banyak produk di pasaran mengklaim stevia dapat membantu mengontrol kadar gula darah. Ia menegaskan klaim tersebut tidak sepenuhnya benar.

“Klaim bahwa stevia bisa mengontrol kadar gula darah itu omong kosong. Ditambah itu ya tetap aja gula bisa naikkan, tapi sedikit sekali. Bukan berarti kalau pakai itu gula turun, bukan. Tetap gula bisa naik, apalagi kalau sampai tiga-empat saset sehari,” tegasnya.

Dokter Hans juga menjelaskan bahwa efek stevia terhadap kadar gula darah sangat tergantung pada frekuensi dan jumlah konsumsi.

Jika digunakan dalam jumlah wajar, stevia memang tidak memicu lonjakan glukosa secara signifikan, tetapi jika dikonsumsi berlebihan, tubuh tetap akan merespons peningkatan kadar gula.

Selain itu, ia mengingatkan bahwa kebiasaan minum kopi manis atau minuman olahan dengan tambahan pemanis buatan juga bisa memengaruhi metabolisme tubuh.

"Jangan sering-sering minum kopi dengan campuran krimer atau susu manis. Kalau mau, pilih Americano tanpa gula atau teh tawar. Cappuccino atau latte susunya kebanyakan, kalorinya jadi tinggi,” tambahnya.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Dengan kata lain, penggunaan stevia memang lebih baik dibandingkan gula pasir karena tidak mengandung fruktosa dan kalori tinggi, tetapi tetap perlu dikonsumsi dengan bijak.

Stevia bisa menjadi alternatif aman bagi penderita diabetes atau mereka yang sedang diet rendah gula, selama digunakan dalam takaran yang sesuai. (adk)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026, 31 Januari: Tantang Popsivo yang Tengah Terpuruk, Jadi Momentum Kebangkitan Yolla Yuliana Cs

Jadwal Proliga 2026 Sabtu 31 Januari yang merupakan hari ketiga seri keempat di Gresik akan menyuguhkan dua laga dari sektor putra dan putri.
Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Whip Pink Jadi Penyebab Tewasnya Lula Lahfah? Ini Kata Kemenkes dan Polisi

Polres Metro Jakarta Selatan merilis hasil penyelidikan tekait kematian selebgram Lula Lahfah di apartemennya kawasan Jakarta Selatan, Jumat (23/1/2026).
Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.

Trending

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Bologna Menggila di Liga Europa! Vincenzo Italiano Pamer Performa Tim Jelang Hadapi AC Milan

Pelatih Bologna Vincenzo Italiano mengaku puas dengan pencapaian timnya di fase liga Liga Europa 2025/2026.
Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Telan Empat Kekalahan Beruntun, Kapten Popsivo Polwan Akui Mereka Underperform saat Digulung Jakarta Electric PLN

Runner up Proliga musim lalu, Jakarta Popsivo Polwan belum bisa mengakhiri rentetan hasil buruk mereka di putaran pertama musim ini.
Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Alasan Polisi Tutup Kasus Penyelidikan Kematian Lula Lahfah, Sang Kekasih Hati Reza Arap Tak Didapati...

Polres Metro Jakarta Selatan memastikan bahwa tidak ada tindak pidana dalam kasus meninggalnya selebgram Lula Lahfah.
PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

PP Perisai Syarikat Islam Tegaskan Dukungan Polri di Bawah Presiden RI

Pimpinan Pusat (PP) Perisai Syarikat Islam mendukung penuh Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) tetap berada di bawah Presiden Republik Indonesia.
Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Stafsus Menag Tegaskan Visi Presiden Menjaga Kerukunan Umat Beragama dalam Perayaan Natal Kawanua se-Dunia Indonesia

Staf Khusus Menteri Agama RI sampaikan pesan mendalam dalam Perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 Keluarga Besar Kawanua se-Dunia Indonesia di Jakarta (29/1/2026).
Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Megawati Hangestri Cs Amankan Posisi Runner Up Putaran Pertama Proliga 2026 , Pelatih JPE Sebut Performa Anak Asuhnya...

Juara bertahan Proliga, Jakarta Pertamina Enduro berhasil meraih hasil maksimal pada laga terakhir mereka di putaran pertama musim ini.
Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Tutup Putaran Pertama Proliga 2026 Tanpa Kemenangan, Marcos Sugiyama Kecewa Lihat Anak Asuhnya Digulung Megawati Hangestri Cs

Medan Falcons menjadi satu-satunya tim di sektor putri yang belum meraih kemenangan di sepanjang putaran pertama Proliga 2026.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT