News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Jangan Skip Mandi Pagi! Ini 8 Manfaat yang Dirasakan Tubuh Jika Rutin Mandi Pagi, Nomor 4 Tak Disangka Bisa Turunkan Risiko Penyakit...

Jangan skip mandi pagi karena miliki banyak manfaat untuk tubuh, simak 8 manfaatnya berikut ini, tak disangka nomor 4 bisa turunkan penyakit berbahaya ini.
Selasa, 12 November 2024 - 07:18 WIB
Ilustrasi mandi pagi
Sumber :
  • Pexels/Karolina grabowska

tvOnenews.com - Berikut 8 manfaat yang akan dirasakan tubuh jika rutin mandi pagi. Apa saja?

Siapa yang jarang mandi pagi?

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Mandi pagi bisa menjadi salah satu cara untuk membuat tubuh jadi lebih segar dan meningkatkan semangat sejak pagi hari.

ilustrasi mandi
ilustrasi mandi
Sumber :
  • iStockPhoto/Maridav

 

Mandi pagi mungkin sudah menjadi kebiasaan sebagian orang, terlebih yang berangkat bekerja di pagi hari.

Namun, banyak juga orang yang melewatkan mandi di waktu pagi karena baru memulai aktvitas pada siang hari.

Padahal, mandi pagi memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh yang jarang diketahui.

Berikut 8 manfaat mandi pagi menurut dr Saddam Ismail, dilansir dari kanal YouTube pribadinya yang diunggah 5 November 2021.

1. Meningkatkan sirkulasi darah

Mandi pagi menggunakan air hangat bisa meningkatkan sirkulasi darah.

Tak hanya meningkatkan aliran darah, mandi pagi menggunakan air hangat juga bisa mengendurkan otot dan sendi, sehingga bisa mengurangi peradangan dan nyeri sendi.

2. Meringankan pilek dan batuk

Bagi orang yang sedang pilek dan batuk, mandi pagi menggunakan air hangat bisa menjadi salah satu cara untuk meringankan gejalanya.

Mandi pagi menggunakan air hangat dapat mengencerkan dahak serta menghilangkan hidung tersumbat.

3. Meningkatkan kekebalan tubuh

Mandi pada pagi hari termasuk perilaku hidup bersih dan sehat. Hal ini tentunya juga termasuk bagian untuk meningkatkan kekebalan tubuh, sehingga tidak gampang sakit.

4. Menurunkan risiko penyakit jantung

Menurut dr Saddam Ismail, rutin mandi pagi dengan air hangat bisa menurunkan resiko penyakit jantung sebanyak 28 persen, dibandingkan dengan orang yang tidak mandi. 

5. Meningkatkan produktivitas

Mandi pagi, terutama menggunakan air dingin bisa membuat detak jantung dan pernapasan meningkat, serta membuat tubuh menjadi lebih segar.

Mandi pagi hari juga bisa meningkatkan metabolisme tubuh, sehingga suhu tubuh akan tetap stabil.

6. Menurunkan stres dan depresi

Mandi pagi menggunakan air dingin juga bisa menurunkan resiko stres dan depresi.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Sebab, mandi pagi mirip dengan cara hidroterapi, terapi menggunakan air yang membuat seseorang nyaman dan suasa hatinya menjadi lebih baik.

Mandi menggunakan air dingin akan membuat tubuh melepaskan hormon norepinefrin, hormon yang bisa membuat tubuh lebih rileks.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Baca Surat ini Waktu Shalat Dhuha, Bisa Mendatangkan Rezeki

Manfaat shalat Dhuha yang jarang diketahui. Berikut penjelasan ustaz adi hidayat.

Trending

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Atmosfer Futsal Bikin Merinding! Shayne Pattynama Puji Fans Indonesia

Bek Persija Jakarta, Shayne Pattynama mengaku takjub dengan atmosfer luar biasa yang tercipta saat menyaksikan langsung laga Timnas Futsal Indonesia kontra Irak
Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Seruan 31 Kabupaten Kota: Komitmen Menangkan Andar Amin di Musda Golkar Sumut

Sebanyak 31 Ketua DPD Kabupaten Kota menyerukan komitmen tidak akan berpaling dan memenangkan Andar Amin Harahap menjadi Ketua DPD Golkar Sumut.
Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Puasa Ramadhan Bisa Batal karena Tak Sengaja Air Wudhu Tertelan? Simak Penjelasan Mengenai Hukumnya

Salah satu yang kerap menimbulkan pertanyaan adalah saat berwudhu untuk shalat, khususnya ketika berkumur dan tanpa sengaja air wudhu tertelan. Apa hukumnya?
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Purbaya Pastikan Jeffrey Hendrik Jadi Pjs Dirut BEI, Bakal Wakili Bursa Bertemu MSCI

Jeffrey Hendrik bersama jajaran manajemen akan mewakili BEI dalam agenda pertemuan dengan Morgan Stanley Capital International (MSCI) yang dijadwalkan pada Senin (2/2/2026).
Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Gagal ke Final Australian Open, Jannik Sinner Akui Kekalahan dari Djokovic Sangat Menyakitkan

Petenis Italia Jannik Sinner harus menelan salah satu kekalahan paling menyakitkan dalam kariernya setelah takluk dari Novak Djokovic pada babak semifinal Australian Open.
4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

4 Pemain Kelas Dunia yang Bisa Direkrut Persib Jelang Penutupan Bursa Transfer Paruh Musim Super League, Nomor 1 Bisa Temani Federico Barba

Persib Bandung masih adem ayem di bursa transfer paruh musim Super League 2025/2026, tapi peluang merekrut 4 pemain kelas dunia untuk menemani Federico Barba masih terbuka.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT