News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Tadinya Mau Pasang Ring di Jantung, Seketika Batal karena Konsumsi Ramuan Bawang Putih, Kok Bisa? dr Vito Damay Bilang...

dr Vito Damay menjelaskan bahwa ramuan bawanh putih belum terbukti mengatasi pasien penyakit jantung yang diharuskan untuk pasang ring jantung. Hal ini berdasar kasus pada salah satu pasien jantung
Kamis, 7 September 2023 - 19:19 WIB
Tadinya Mau Pasang Ring di Jantung, Seketika Batal karena Konsumsi Ramuan Bawang Putih, Kok Bisa? dr Vito Damay Bilang...
Sumber :
  • Kolase Tim tvOnenews

tvOnenews.com - Penyakit jantung merupakan salah satu silent killer yang dapat membuat banyak penderitanya harus memasang ring jantung.

Namun tidak semua pasien dengan penyakit jantung diharuskan memasangnya, tergantung dari diagnosis dokter dan seberapa parah kondisi pasien itu sendiri.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Fungsi dari pemasangan ring jantung yaitu untuk melancarkan aliran darah dan oksigen dengan cara memperbesar rongga pembuluh darah yang mengalami penyempitan atau penyumbatan. 

Dalam sebuah video vlognya, dr.Vito A. Damay, SpJP (K), MKes, FIHA, FICA, FAsCC atau yang akrab disapa dr Vito Damay bercerita tentang salah satu pasien yang sudah disarankan untuk pasang ring jantung.

Namun pasien tersebut menolak dengan berbagai alasan, kemudian memilih mengonsumsi minuman dari sari bawang putih.

Kisah Ramuan Bawang Putih Untuk Pengobatan Penyakit Jantung

Ilustrasi Ramuan sari bawang putih untuk pengobatan ring jantung. Source: istockphoto

Dilansir Kamis (07/09/23) dari laman YouTube DRV Channel, berikut penuturan kisah  dr Vito Damay tentang salah satu pasien jantung yang mengonsumsi ramuan sari bawang putih.

Diketahui, bawang putih merupakan salah satu ramuan herbal yang banyak diyakini memiliki beragam zat aktif yang berkhasiat bagi tubuh, seperti anti bakteri dan anti-radang.

Selain itu, bawang putih diklaim banyak orang mampu mengatasi masalah pada jantung.

Dalam video vlognya, dr Vito Damay menegaskan bahwa dirinya tidak pernah mengatakan anti herbal, ataupun pengobatan tradisional. 

Kepada dr Vito Damay salah satu pasien tersebut bercerita bahwa selama ini dia hanya mengonsumsi ramuan sari bawang putih, dan sama sekali tidak mengonsumsi obat yang diberikan oleh dokter.

"Pasien itu berpikir kalau obat dokter bisa berbahaya dan meracuni ginjal," ujar dokter Vito.

Namun, di sisi lain, pasien tersebut hanya bisa duduk saja karena kondisi yang kelelahan jika banyak berjalan meskipun hanya sebentar.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

"Jadi selama ini gulanya jelek, kolesterolnya tinggi, dan ia sama sekali tidak ke dokter untuk memeriksakan kondisinya." ungkap dr Vito Damay.

dr Vito Damay juga menegaskan bahwa bukan berarti dirinya anti-herbal atau pengobatan tradisional, akan tetapi menurutnya semua hal harus memiliki dasar sehingga dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT