News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Ketika Furnitur Indonesia Jadi Andalan Pasar Global, Kualitasnya Bersaing dengan Brand Dunia

Furnitur premium tak selalu impor lantaran di Indonesia ternyata banyak produsen furnitur yang berhasil menjadi pemasok global dan kini mulai membuka showroom di Indonesia.
Jumat, 12 September 2025 - 20:00 WIB
Ketika Furnitur Indonesia Jadi Andalan Pasar Global, Kualitasnya Bersaing dengan Brand Dunia
Sumber :
  • Istimewa

Jakarta, tvOnenews.com – Tren furnitur premium di Indonesia belakangan semakin didominasi oleh produk impor. Desain yang atraktif, fitur modern, serta kualitas yang terjamin membuat banyak konsumen tanah air lebih memilih membeli furnitur dari luar negeri.

Tidak hanya dari sisi estetika, produk impor juga kerap menawarkan gaya hidup modern yang praktis dan kasual. Hal ini membuat keberadaannya menjadi simbol status sekaligus kebutuhan fungsional dalam melengkapi hunian kelas menengah ke atas.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Namun, di balik dominasi impor, potensi lokal sejatinya tidak kalah menarik. Beberapa produsen Indonesia bahkan mampu menghasilkan furnitur dengan kualitas setara, yang dipasarkan tidak hanya di dalam negeri, tetapi juga menembus pasar global.

Kenyataan ini membuktikan bahwa furnitur lokal bisa menjadi alternatif dengan karakter unik dan harga yang kompetitif. Apalagi dengan dukungan bahan baku melimpah serta keterampilan tangan pengrajin Indonesia yang sudah diakui dunia.

Dengan kualitas produksi yang terjaga, furnitur karya anak bangsa kini mulai mendapatkan perhatian, baik dari konsumen domestik maupun internasional. Salah satunya ditunjukkan oleh perusahaan asal Gresik, Jawa Timur, yang telah lama menjadi pemasok utama brand-brand global.

Selama lebih dari tiga dekade, PT Katwara telah menjadi mitra penting berbagai nama besar internasional. Berawal dari pengolahan rotan di era 1980-an, perusahaan ini berhasil bertransformasi menjadi produsen furnitur kelas dunia. Langkah besar mereka dimulai ketika berhasil menembus pasar ekspor melalui brand Mazzoli, hingga dipercaya oleh Palacek dan Lexington di Amerika Serikat.

Kini, sederet brand global seperti Baker, RH (Restoration Hardware), Lulu and Georgia, Crate & Barrel, hingga Bernhardt, mempercayakan produksi furniturnya kepada PT Katwara. Reputasi ini akhirnya melahirkan sebuah brand lokal untuk pasar domestik bernama Elmirai.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Produsen ini hadir dengan desain berkarakter unik, non-mainstream, dan kualitas premium. Showroom perdananya resmi dibuka di Indonesia Design District, Salembaran, sebagai wujud komitmen menghadirkan furnitur lokal berstandar global.

“Nama Elmirai berasal dari kata EL yang berarti elegan dan kuat, serta MIRAI dari bahasa Jepang yang bermakna masa depan. Filosofi ini kami terjemahkan dalam desain furnitur yang estetis sekaligus visioner,” ujar sang Founder, Risski Arif.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT