Pertamina Sabet Penghargaan Badan Publik Informatif 2025 dari Komisi Informasi Pusat, Dinilai Konsisten Transparan
- Pertamina
“Sebagai pendorong pertumbuhan ekonomi nasional, Pertamina berkomitmen terus menjaga kepercayaan masyarakat Indonesia dengan transparansi, keterbukaan dan professional dalam menjalankan amanah mengelola energi nasional,” imbuh Baron.
Bagi Pertamina, media massa baik cetak, online, TV maupun Radio, adalah mitra strategis yang berperan penting dalam memberikan edukasi kepada publik. Melalui media massa, publik bisa mengikuti perkembangan Pertamina dari waktu ke waktu hingga kini menginjak usianya yang ke-68 tahun.
Pertamina juga rutin memberikan apresiasi kepada insan media melalui Anugerah Jurnalistik Pertamina (AJP) yang telah memasuki ke-22 tahun. Apresiasi ini sekaligus mendorong jurnalis terus berkarya dan menghasilkan karya berkualitas untuk publik. (rpi)
Load more