News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Harga Emas Dunia Tembus Rp71,3 Juta per Troy Ounce! Gara-Gara The Fed Siap Pangkas Suku Bunga Lagi?

Harga emas dunia tembus Rp65 juta per Ounce sekarang ini, apakah penyebabnya? 
Selasa, 14 Oktober 2025 - 15:20 WIB
Ada Kabar yang Bakal Bikin Emak-emak Happy, Harga Emas Antam Turun Jadi Rp1,473 Juta per Gram
Sumber :
  • Antara Foto

Jakarta, tvOnenews.comHarga emas dunia menembus rekor tertinggi baru di atas USD 4.100 per ounce pada Selasa (14/10/2025). Lonjakan ini dipicu oleh meningkatnya harapan pemangkasan suku bunga oleh Federal Reserve (The Fed) serta memanasnya kembali ketegangan dagang antara Amerika Serikat dan Tiongkok yang membuat investor memburu aset aman.

Menurut data pasar yang dilansir dari Reuters, harga spot gold naik 0,2% ke USD 4.117,72 per ounce pada pukul 07.16 GMT, setelah sempat mencapai rekor intraday USD 4.179,48 per ounce. Sementara kontrak berjangka emas AS untuk pengiriman Desember stabil di sekitar USD 4.133,80.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Namun, sekarang ini emas per troy ounce diberikan harga Rp71,3 juta. Harga ini menjadi paling tinggi sepanjang tahun 2025. 

Sepanjang tahun 2025, harga emas telah melonjak 57% secara year-to-date, menembus ambang psikologis USD 4.100 untuk pertama kalinya pada awal pekan ini.

Ketegangan Dagang dan Ekspektasi Pemangkasan Suku Bunga

Kenaikan harga emas turut didorong oleh meningkatnya ketegangan antara Washington dan Beijing. Pemerintah Tiongkok pekan lalu memperluas pembatasan ekspor mineral rare earth, sementara Presiden AS Donald Trump mengancam akan memberlakukan tarif tambahan hingga 100% terhadap produk impor asal Tiongkok mulai 1 November 2025.

Selain faktor geopolitik, sentimen utama pasar berasal dari meningkatnya ekspektasi pemangkasan suku bunga The Fed. Investor kini memperkirakan peluang 99% penurunan suku bunga sebesar 25 basis poin pada Oktober, dan 94% pada Desember, menurut data FedWatch.

“Bukan hanya ketegangan dagang, tetapi juga meningkatnya keyakinan bahwa The Fed akan terus menurunkan suku bunga sehingga menekan biaya pendanaan jangka panjang dan menurunkan opportunity cost bagi emas,” ujar Kelvin Wong, Analis Senior Pasar di OANDA.

Sementara itu, Presiden The Fed Philadelphia Anna Paulson menyebutkan bahwa meningkatnya risiko pada pasar tenaga kerja memperkuat alasan bagi pemangkasan suku bunga lebih lanjut.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Logam Mulia Lain Ikut Menguat

Selain emas, harga perak juga sempat menyentuh rekor tertinggi di USD 53,60 per ounce, sebelum turun tipis 0,5% ke USD 52,07. Kenaikan logam mulia turut didorong oleh permintaan tinggi di pasar fisik dan investor yang mencari aset lindung nilai.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Persib Disambut di Asia, Frans Putros Tak Terbebani Ekspektasi Tinggi Suporter Indonesia

Persib Disambut di Asia, Frans Putros Tak Terbebani Ekspektasi Tinggi Suporter Indonesia

Persib Bandung sukses melaju ke babak 16 besar ACL-2. Hadir sebagai wakil Indonesia di pentas Asia, kini suporter klub lain jadi turut mengikuti langkah klub di level internasional.
Catat! Lokasi SIM Keliling di Kota Tangerang Pada Sabtu 3 Januari 2026

Catat! Lokasi SIM Keliling di Kota Tangerang Pada Sabtu 3 Januari 2026

Sat Lantas Polres Metro Tangerang Kota merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Sabtu (3/1/2026).
Lokasi SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Sabtu 3 Januari 2026

Lokasi SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Sabtu 3 Januari 2026

Sat Lantas Polres Tangerang Selatan (Tangsel) merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Sabtu (3/1/2026).
Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu keluarga tewas mengenaskan di kontrakannya kawasan Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (2/1/12025).
Jake Paul Resmi Kehilangan Peringkat Dunia usai Kalah dari Anthony Joshua

Jake Paul Resmi Kehilangan Peringkat Dunia usai Kalah dari Anthony Joshua

Jake Paul resmi kehilangan statusnya di peringkat dunia tinju setelah menelan kekalahan telak dari Anthony Joshua.

Trending

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Laga Panas Persik Kediri Vs Persib Bandung Digelar Tanpa Bobotoh

Manajemen Persik Kediri resmi mendapatkan izin untuk menggelar pertandingan kandang menghadapi Persib Bandung pada lanjutan BRI Super League di Stadion Brawijaya, Kota Kediri, Jawa Timur.
Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu Keluarga Tewas di Jakarta Utara, Ada Saksi Kunci Ungkap Hal Mengerikan Ini

Satu keluarga tewas mengenaskan di kontrakannya kawasan Jalan Warakas, Tanjung Priok, Jakarta Utara pada Jumat (2/1/12025).
SBY Dituding sebagai Dalang Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Patahkan dengan Fakta Mencengangkan

SBY Dituding sebagai Dalang Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Demokrat Patahkan dengan Fakta Mencengangkan

Ihwal kasus ijazah palsu Jokowi, masih menjadi pembahasan publik. Apalagi, Roy Suryo menjadi tersangka dalam kasus tudingan ijazah palsu tersebut.
Pasal-pasal Kontroversial di KUHP Baru yang Mulai Berlaku, Hukuman Koruptor Dikurangi hingga Penghinaan Presiden dan Wapres

Pasal-pasal Kontroversial di KUHP Baru yang Mulai Berlaku, Hukuman Koruptor Dikurangi hingga Penghinaan Presiden dan Wapres

Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan KUHAP baru yang telah disahkan akan mulai berlaku pada 2 Januari 2026 mendatang
BSU Januari 2026 Belum Cair, Ini Status Resmi Pemerintah dan Penjelasan Lengkapnya

BSU Januari 2026 Belum Cair, Ini Status Resmi Pemerintah dan Penjelasan Lengkapnya

BSU Januari 2026 belum diumumkan pemerintah. Simak status resmi Kemnaker, peluang pencairan, syarat penerima, dan cara cek bantuan subsidi upah.
Teka-teki Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok, Polisi Temukan Benda Mencurigakan di TKP

Teka-teki Kematian Satu Keluarga di Tanjung Priok, Polisi Temukan Benda Mencurigakan di TKP

Pihak kepolisian dari Polres Metro Jakarta Utara melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait penemuan tiga jenazah di sebuah kontrakan di kawasan Warakas, Tanjung Priok, pada Jumat (2/1). 
Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Zodiak Besok, 3 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan zodiak besok, 3 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Lengkap dengan prediksi asmara, karier, dan keuangan.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT