Jakarta, tvOnenews.com - Tunjangan Hari Raya (THR) adalah rezeki tambahan yang selalu dinantikan menjelang hari raya. Bagi banyak orang, THR menjadi kesempatan untuk memenuhi berbagai kebutuhan sekaligus menikmati momen spesial bersama keluarga.
Namun, sering kali THR langsung ludes hanya dalam hitungan hari karena pengelolaan yang kurang bijak. Godaan diskon besar-besaran, keinginan belanja konsumtif, dan kebutuhan mendadak bisa dengan mudah menguras THR tanpa sisa.
Selain itu dengan pengelolaan yang tepat, THR bisa memberikan manfaat jangka panjang dan membantu menjaga stabilitas keuangan setelah hari raya. Simak tips berikut ini untuk mengelola THR dengan cerdas dan terencana.
Sebelum mulai membelanjakan THR, buatlah anggaran yang jelas dan terperinci. Pisahkan dana untuk kebutuhan utama seperti:
Load more