News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Nunggak Bayar Listing Fee, BEI Suspensi 61 Emiten

Dari keterangan BEI, dikutip Senin (17/2/2025) sebanyak 61 emiten diberikan suspensi saham.
Senin, 17 Februari 2025 - 17:34 WIB
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia
Sumber :
  • ANTARA

Jakarta, tvOnenews.com - Bursa Efek Indonseia (BEI) memutuskan untuk memberikan penghentian semenytara (suspensi) saham terhadap puluhan emiten.

Dari keterangan BEI, dikutip Senin (17/2/2025) sebanyak 61 emiten diberikan suspensi saham.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Adapun alasan BEI memberikan suspensi, karena jatuh tempo dari akhir pembayaran denda atas keterlambatan annual listing fee.

"Berdasarkan catata bursa, hingga tanggal 15 Februari 2025, yang merupakan batas akhir pembayaran denda atas keterlambatan pembayaran biaya Pencatatan tahunan 2025, terdapat 61 (enam puluh satu) Perusahaan Tercatat Saham," tulis keterangan BEI.

tvonenews

Dari 61 emiten, sebanyak 7 diantaranya diberikan suspensi di pasar reguler dan tunai.

Sedangkan 54 emiten lainnya disuspensi dari perdagangan efek.

Dari daftar emiten yang dikeluarkan BEI, 7 saham yang diberi suspensi di pasar reguler dan tunai antara lain:

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

1) PT Berkah Beton Sadaya Tbk (BEBS)
2) PT Geoprima Solusi Tbk (GPSO)
3) PT Grand House Mulia Tbk (HOMI)
4) PT LCK Global Kedaton Tbk (LCKM)
5) PT Panca Anugrah Wisesa Tbk (MGLV)
6) PT Djasa Ubersakti Tbk (PTDU)
7) PT Widodo Makmur Unggas Tbk (WMUU)

Sementara 54 emiten yang disuspensi dari perdagangan efek yakni:
1) PT Armidian Karyatama Tbk (ARMY)
2) PT Ratu Prabu Energi Tbk (ARTI)
3) PT Binakarya Jaya Abadi Tbk (BIKA)
4) PT Borneo Olah Sarana Sukses Tbk (BOSS)
5) PT Bakrie Telecom Tbk (BTEL)
6) PT Cahaya Bintang Medan Tbk (CBMF)
7) PT Cowell Development Tbk (COWL)
8) PT Capri Nusa Satu Properti Tbk (CPRI)
9) PT Dewata Freightinternational Tbk (DEAL)
10) PT Jaya Bersama Indo Tbk (DUCK)
11) PT Eterindo Wahanatama Tbk (ETWA)
12) PT Forza Land Indonesia Tbk (FORZ)
13) PT Golden Plantation Tbk (GOLL)
14) PT Panasia Indo Resources Tbk (HDTX)
15) PT HK Metals Utama Tbk (HKMU)
16) PT Hotel Mandarine Regency Tbk (HOME)
17) PT Saraswati Griya Lestari Tbk (HOTL)
18) PT Inti Agri Resources Tbk (IIKP)
19) PT Indofarma Tbk (INAF)
20) PT Indo Pureco Pratama Tbk (IPPE)
21) PT Sky Energy Indonesia Tbk (JSKY)
22) PT Darmi Bersaudara Tbk (KAYU)
23) PT Kertas Basuki Rachmat Indonesia Tbk (KBRI)
24) PT Steadfast Marine Tbk (KPAL)
25) PT Cottonindo Ariesta Tbk (KPAS)
26) PT Grand Kartech Tbk (KRAH)
27) PT Eureka Prima Jakarta Tbk (LCGP)
28) PT Limas Indonesia Makmur Tbk (LMAS)
29) PT Marga Abhinaya Abadi Tbk (MABA)
30) PT Multi Agro Gemilang Plantation Tbk (MAGP)
31) PT Mas Murni Indonesia Tbk (MAMI)
32) PT Mitra Komunikasi Nusantara Tbk (MKNT)
33) PT Mitra Pemuda Tbk (MTRA)
34) PT Hanson International Tbk (MYRX)
35) PT Nipress Tbk (NIPS)
36) PT Sinergi Megah Internusa Tbk (NUSA)
37) PT Pollux Properties Indonesia Tbk (POLL)
38) PT Pool Advista Indonesia Tbk (POOL)
39) PT Prima Alloy Steel Universal Tbk (PRAS)
40) PT Trinitan Metals and Minerals Tbk (PURE)
41) PT Rimo International Lestari Tbk (RIMO)
42) PT Aesler Grup Internasional Tbk (RONY)
43) PT Sejahtera Bintang Abadi Textile Tbk (SBAT)
44) PT Siwani Makmur Tbk (SIMA)
45) PT Northcliff Citranusa Indonesia Tbk (SKYB)
46) PT Sri Rejeki Isman Tbk (SRIL)
47) PT Sugih Energy Tbk (SUGI)
48) PT Tianrong Chemicals Industry Tbk (TDPM)
49) PT Indosterling Technomedia Tbk (TECH)
50) PT Omni Inovasi Indonesia Tbk (TELE)
51) PT Sunindo Adipersada Tbk (TOYS)
52) PT Trada Alam Minera Tbk (TRAM)
53) PT Triwira Insanlestari Tbk (TRIL)
54) PT Widodo Makmur Perkasa Tbk (WMPP) (vsf)

Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Bursa Transfer: Camavinga Tak Tertarik Tinggalkan Real Madrid Meski Diminati Liverpool dan MU

Bursa Transfer: Camavinga Tak Tertarik Tinggalkan Real Madrid Meski Diminati Liverpool dan MU

Eduardo Camavinga menjadi sorotan bursa transfer setelah dikaitkan dengan Liverpool dan Manchester United, ternyata lebih memilih tetap bertahan di Read Madrid.
Lokasi Terbaru SIM Keliling di Kota Tangerang Pada Jumat 2 Januari 2026

Lokasi Terbaru SIM Keliling di Kota Tangerang Pada Jumat 2 Januari 2026

Sat Lantas Polres Metro Tangerang Kota merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Jumat (2/1/2026).
Lokasi Terkini SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Jumat 2 Januari 2026

Lokasi Terkini SIM Keliling di Kota Tangsel Pada Jumat 2 Januari 2026

Sat Lantas Polres Tangerang Selatan (Tangsel) merilis jadwal pelayanan dan lokasi SIM Keliling pada Jumat (2/1/2026).
Wisatawan Puncak Harap Catat, Ini Prediksi Puncak Arus Balik Momen Nataru

Wisatawan Puncak Harap Catat, Ini Prediksi Puncak Arus Balik Momen Nataru

Kawasan wisata Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat menjadi sasaran masyarakat dalam menghabiskna Waktu berlibur saat momen Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru).
Pasukan Oranye Jakarta Gercep Bersihkan Sampah Bekas Malam Tahun Baru Sebelum Jam 5 Pagi

Pasukan Oranye Jakarta Gercep Bersihkan Sampah Bekas Malam Tahun Baru Sebelum Jam 5 Pagi

Pasukan oranye Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta langsung turun ke sejumlah titik usai perayaan malam Tahun Baru 2026 di Kawasan ibu kota.
Baru Hari Pertama di 2026, Manchester United Sudah Lakukan Aktivitas di Bursa Transfer Pemain 

Baru Hari Pertama di 2026, Manchester United Sudah Lakukan Aktivitas di Bursa Transfer Pemain 

Marcus Hojlund dipinjamkan Manchester United ke Napoli. Namun performa memikat membuat Il Partenopei tertarik untuk mendatangkannya secara kepemilikan penuh.

Trending

Baru Hari Pertama di 2026, Manchester United Sudah Lakukan Aktivitas di Bursa Transfer Pemain 

Baru Hari Pertama di 2026, Manchester United Sudah Lakukan Aktivitas di Bursa Transfer Pemain 

Marcus Hojlund dipinjamkan Manchester United ke Napoli. Namun performa memikat membuat Il Partenopei tertarik untuk mendatangkannya secara kepemilikan penuh.
Liverpool vs Leeds United, Cody Gakpo Berpeluang Samai Rekor Legenda The Reds

Liverpool vs Leeds United, Cody Gakpo Berpeluang Samai Rekor Legenda The Reds

Cody Gakpo berpeluang mencetak sejarah bersama Liverpool saat menghadapi Leeds United di Anfield dengan peluang menyamai rekor legenda klub, Ian Rush. (2/1).
Bukan Sekadar Bertani: Cara Usaha Mikro Menopang Ketahanan Pangan Dimulai dari Usaha Kecil dan Komunitas Lokal

Bukan Sekadar Bertani: Cara Usaha Mikro Menopang Ketahanan Pangan Dimulai dari Usaha Kecil dan Komunitas Lokal

Di banyak negara maju, usaha mikro dan petani kecil justru diposisikan sebagai fondasi penting dalam menjaga stabilitas pangan nasional. Jepang, misalnya, lewat
Kasus Kematian Siswa SMPN 19 Kota Tangsel Nyaris Tak Terungkap, Ini Fakta Terbaru yang Disampaikan Polisi

Kasus Kematian Siswa SMPN 19 Kota Tangsel Nyaris Tak Terungkap, Ini Fakta Terbaru yang Disampaikan Polisi

Seorang siswa SMPN 19 Kota Tangerang Selatan (Tangsel) berinisial MH (13) dinyatakan meninggal dunia pada Minggu (16/11/2025) usai diduga menjadi korban aksi bullying oleh teman sekelasnya.
Akhirnya! Purbaya Beri Kabar Terbaru Soal Kenaikan Gaji PNS 2026

Akhirnya! Purbaya Beri Kabar Terbaru Soal Kenaikan Gaji PNS 2026

Persoalan kenaikan gaji ASN sendiri menjadi salah satu pokok bahasan dalam pertemuannya dengan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB)
3 Pemain Timnas Indonesia yang Terancam Tersingkir di Era John Herdman

3 Pemain Timnas Indonesia yang Terancam Tersingkir di Era John Herdman

Simak 3 pemain Timnas Indonesia yang berpotensi tersingkir di era John Herdman akibat tuntutan fisik, menit bermain, dan persaingan ketat.
Sindiran Menohok Media Vietnam, Sebut 2025 sebagai Tahun Terburuk Timnas Indonesia: Memalukan

Sindiran Menohok Media Vietnam, Sebut 2025 sebagai Tahun Terburuk Timnas Indonesia: Memalukan

Media Vietnam melontarkan sindiran pedas terhadap Timnas Indonesia sampai sebut tahun 2025 disebut sebagai periode terburuk Skuad Garuda.
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT