Sementara, kepada petugas Sar Palembang di kediamannya, Dedek Supriadi mengaku bahwa sesaat setelah truk yang dikendarainya terjun ke dalam jurang di Sitinjau Lauik, dalam keadaan separuh sadar dia diangkat oleh seseorang dan diselamatkan.
“Rasanya saya diangkat oleh seseorang yang wajahnya tidak saya kenal, kemudian saya tak tahu apa-apa lagi, setelah sadar saya baru tahu kalau sudah berada di rumah saya,”
Lantaran sopir atas nama Dedek Supriadi tidak ditemukan, Tim Sar Gabungan pun memulai operasi pencarian sejak kejadian hingga hari ketiga, sejak dinyatakan hilang. (WAS/LNO)
Load more