News Bola Daerah Sulawesi Sumatera Jabar Banten Jateng DI Yogya Jatim Bali

Anggota TNI AD Bentak Murid MAN 2 Model Medan yang Berunjuk Rasa, Karena Kecewa Gagal Ikut SNBP

Ratusan murid dari MAN 2 Model Medan, berunjuk rasa di sekolah mereka yang berada di Jalan Williem Iskandar, Kecamatan Medan Tembung, Kota Medan, Sumatera Utara, pada Jumat (7/2/2025) pagi.
Jumat, 7 Februari 2025 - 18:13 WIB
Personel TNI AD bernama Sugiharto terlihat marah-marah kepada para murid MAN 2 Model Medan yang berunjuk rasa
Sumber :
  • Tim tvOne

Medan, tvOnenews.com - Ratusan murid dari MAN 2 Model Medan, berunjuk rasa di sekolah mereka yang berada di Jalan Williem Iskandar, Kecamatan Medan Tembung, Kota Medan, Sumatera Utara, pada Jumat (7/2/2025) pagi.

Amatan tvOnenews.com, ratusan murid MAN 2 Model Medan ini berujung rasa sejak pukul 08.00 WIB di halaman sekolah mereka.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Awalnya, pihak sekolah tidak mengizinkan jurnalis untuk masuk ke dalam sekolah melakukan peliputan dengan alasan sedang ada pengarahan kepada para murid.

Tak lama, ratusan murid datang memaksa pihak sekolah untuk membuka pintu gerbang agar jurnalis bisa masuk untuk melakukan peliputan.

Kemudian, aksi para siswa ini dihalau oleh seorang anggota TNI AD berseragam lengkap dengan logo Kodim 0201 Medan, bernama Sugiharto.

Personel TNI AD tersebut sempat membentak-bentak para murid dan nyaris merampas handphone jurnalis yang sedang merekam aksinya.

Menurut Haqqi, salah seorang siswa kelas XII, mereka berunjuk rasa karena kecewa dengan pihak sekolah yang terlambat dalam melakukan finalisasi data nilai murid eligible pada portal Pangkalan Data Sekolah dan Siswa (PDSS).

Sehingga, ada total 332 murid di sekolah MAN 2 Model Medan ini tidak bisa mengikuti Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi atau SNBP tahun 2025.

Katanya, para murid diberikan harapan palsu oleh pihak sekolah yang mengiming-imingi mereka bisa mengikuti SNBP. Padahal, pendaftarannya sudah ditutup.

"Sekolah memberikan harapan palsu, sudah tiga kali perpanjangan finalisasi PDSS nggak di finalisasi juga. Alasannya katanya tinggal finalisasi sudah diperpanjang rupanya nilai 1 dan 2, sisa 3 4 5 belum dimasukkan," kata Haqqi kepada tvOne, Jumat (7/2/2025).

"Rupanya kali ketiga diperpanjang lagi, tapi sama sekali nilai kami nggak ada yang masuk. Ada 332 siswa eligible, itu 40 persen dari MAN 2," sambungnya.

Ia mengaku memang, pihak sekolah sempat melarang para murid ini berujung rasa di depan jurnalis karena takut akan disorot.

ADVERTISEMENT

GULIR UNTUK LANJUT BACA

Mereka pun mengaku ketakutan dengan kehadiran personel TNI AD, yang melakukan intimidasi terhadap para murid yang melakukan unjuk rasa.

"Mereka (pihak sekolah) takut kasus ini terbongkar. (Soal anggota TNI AD) Nggak tahu, nggak (pernah jaga di sini)," sebutnya.

Halaman Selanjutnya :
Komentar

Berita Terkait

Topik Terkait

Saksikan Juga

Jangan Lewatkan

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal Siaran Langsung India Open 2026: Mulai Besok, Indonesia Hanya Kirim Skuad Mini

Jadwal siaran langsung India Open 2026, di mana Indonesia hanya akan mengirimkan skuad mini di ajang BWF Super 750 ini.
Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 Pekan Ini: Seri Medan Dimulai, Ada Big Match Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni

Jadwal Proliga 2026 pekan ini, menandai dimulainya seri Medan yang juga diramaikan dengan big match antara Jakarta Bhayangkara Presisi vs LavAni.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya akan Analisa Video Stand Up Pandji Pragiwaksono

Polda Metro Jaya mulai menindaklanjuti laporan terhadap komika Pandji Pragiwaksono terkait materi stand up comedy bertajuk Mens Rea. Dalam proses penyelidikan -

Trending

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Update Ranking BWF Usai Malaysia Open 2026: Fajar/Fikri Tembus Peringkat 4 Dunia!

Berikut update ranking BWF usai gelaran Malaysia Open 2026.
Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Gunung Semeru Kembali Membara, Awan Panas Meluncur 5 Kilometer

Aktivitas vulkanik Gunung Semeru yang terletak di perbatasan Lumajang dan Malang, Jawa Timur, kembali menunjukkan peningkatan signifikan. 
DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

DPRD Jabar Ungkap Rahasia Kunci Persib Bandung Puncaki Klasemen Liga 1

Persib Bandung resmi mengukuhkan posisi sebagai penguasa klasemen sementara paruh musim kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia. 
Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan Keuangan Zodiak Besok, 12 Januari 2026: Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces

Ramalan keuangan zodiak 12 Januari 2026 untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, dan Pisces. Cek peluang rezeki dan tips finansial hari ini.
Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 Putri: Diwarnai Cedera, Jakarta Electric PLN Bantai Livin Mandiri Tanpa Ampun!

Hasil Proliga 2026 putri, di mana Jakarta Electric PLN berhasil meraih kemenangan perdana lewat skor telak atas Jakarta Livin Mandiri.
Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Usai Gasak Jay Idzes, Juventus Terima Kabar Bahagia Jelang Jumpa Kiper Timnas Indonesia Emil Audero

Juventus menerima kabar bahagia menjelang duel kontra Cremonese yang diperkuat oleh kiper Timnas Indonesia, Emil Audero. Pemain yang absen mungkin akan segera kembali.
Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan Zodiak Minggu Ini, 12–18 Januari 2026: Prediksi Cinta, Karier, dan Keuangan

Ramalan zodiak minggu ini 12–18 Januari 2026 untuk Aries hingga Pisces. Simak prediksi lengkap soal cinta, karier, keuangan, dan kesehatan kamu di bawah ini!
Selengkapnya

Viral

ADVERTISEMENT