Keluarga korban telah membuat surat pernyataan bermaterai yang disaksikan oleh Kepala Desa Gaprang dan akan segera memakamkan korban.
"Dengan adanya pernyataan tersebut, pihak kepolisian memastikan bahwa kasus ini ditutup tanpa dilakukan autopsy," pungkasnya. (min/hen)
Load more